Bangladesh pada Minggu, 12 Juli 2020 melarang salat Idul Adha di ruang terbuka demi mencegah penyebaran virus corona. Bangladesh IdulAdha VirusCorona
TEMPO.CO, Jakarta - Bangladesh pada Minggu, 12 Juli 2020 melarang salat Idul Adha di ruang terbuka demi mencegah penyebaran virus corona. Otoritas mengumumkan keputusan ini diambil setelah pertemuan lintas menteri digelar.Melalui keputusan ini salat berjamaah yang digelar di lapangan, tidak diperkenankan, namun untuk salat berjamaah di masjid, masih boleh.Anggota polisi melakukan gerakan yoga untuk menjaga kebugaran di tengah pandemi virus Corona di Dhaka, Bangladesh, 14 Juni 2020.
Mohammad Ponir HossainPelaksanaan salat berjamaah di masjid melalui protokol kesehatan yang ketat, seperti tidak digelar karpet, masjid di semprotkan disinfektan sebelum salat berjamaah dilakukan dan area sanitasi yang dibuat lebih besar. Kebijakan social distancing atau jaga jarak fisik pun diberlakukan.Rencananya, Bangladesh akan menggelar salat Idul Adha berjamaah di masjid nasional Baitul Mukarram.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cegah Penularan Corona, Bekasi Rilis Surat Edaran Soal Idul AdhaKota Bekasi mengeluarkan Surat Edaran mengenai petunjuk pelaksanaan Hari Raya Idul Adha untuk mengantisipasi penularan Corona alias Covid-19.
Baca lebih lajut »
Bangladesh Larang Pelaksanaan Sholat Idul Adha Berjamaah |Republika OnlineSholat Idul Adha di Bangladesh hanya dilakukan di Masjid Nasional Baitul Mukkaran
Baca lebih lajut »
MUI terbitkan fatwa shalat Idul Adha - ANTARA TVPelaksanaan shalat Idul Adha di rumah untuk daerah zona merah. Selain itu, ia menyebut ibadah kurban tidak bisa diganti dengan uang atau barang, jika ada warga yang tetap melakukan, maka dianggap sebagai sedekah.
Baca lebih lajut »
Gugus Tugas Siapkan Aturan Pemotongan Hewan Kurban Idul Adha |Republika OnlineMasjid yang melakukan pemotongan hewan harus dilengkapi alat kesehatan yang cukup.
Baca lebih lajut »
Pemkot Bekasi Keluarkan Edaran Pelaksanaan Idul Adha di Tengah PandemiWarga diperbolehkan melaksanakan Salat Idul Adha di lapangan, masjid, maupun ruangan dengan memperhatikan protokol kesehatan dan koordinasi dengan pemerintah daerah.
Baca lebih lajut »
Covid-19, Sholat Idul Adha di Masjid Istiqlal Ditiadakan |Republika OnlineSholat Idul Adha di Masjid Istiqlal ditiadakan.
Baca lebih lajut »