Ckckck.. 2021 Pemerintah Bayar Bunga Utang Sampai Rp 373 T

Indonesia Berita Berita

Ckckck.. 2021 Pemerintah Bayar Bunga Utang Sampai Rp 373 T
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 51%

Dalam nota keuangan dan RAPBN tahun anggaran 2021, pemerintah menganggarkan Rp 373,3 triliun untuk pembayaran bunga utang tahun depan. Pembayaran bunga utang meningkat 10,2% dibanding tahun ini.

Dalam periode tahun 2016-2019, pembayaran bunga utang meningkat dari Rp182,8 triliun menjadi Rp275,5 triliun. Sedangkan pada tahun 2020, outlook pembayaran bunga utang sebesar Rp338,8 triliun.

Anggaran Program Pengelolaan Utang Negara untuk pembayaran bunga utang dalam RAPBN tahun 2021 dialokasikan sebesar Rp373.2 triliun atau meningkat 10,2% dari outlook APBN tahun 2020. Pertumbuhan pembayaran bunga utang pada tahun 2021 tersebut sedikit lebih rendah apabila dibandingkan dengan pertumbuhan tahun 2020 yang sebesar 23,0 persen.

Selain itu perhitungan besaran pembiayaan utang juga mempertimbangkan rencana penambahan utang tahun 2021 serta rencana program pengelolaan portofolio utang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Presiden Sebut Anggaran Indonesia Bakal Tekor Rp 971,2 Triliun pada 2021Presiden Sebut Anggaran Indonesia Bakal Tekor Rp 971,2 Triliun pada 2021Presiden Jokowi memprediksi Indonesia defisit anggaran mencapai Rp 971,2 triliun atau setara 5,5 persen dari produk domestik bruto (PDB) pada 2021. defisitanggaran
Baca lebih lajut »

Jokowi: Program PEN Lanjut di 2021, Anggarannya Rp 356,5 TriliunJokowi: Program PEN Lanjut di 2021, Anggarannya Rp 356,5 TriliunPresiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan, program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) akan terus dilanjutkan sampai tahun 2021
Baca lebih lajut »

Bangkitkan Pariwisata, Jokowi Anggarkan Rp 14,4 Triliun di 2021Bangkitkan Pariwisata, Jokowi Anggarkan Rp 14,4 Triliun di 2021Presiden Jokowi pada 2021 tetap melanjutkan pembangunan pariwisata di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Anggarkan Rp 419,3 Triliun untuk Perlindungan Sosial 2021Pemerintah Anggarkan Rp 419,3 Triliun untuk Perlindungan Sosial 2021Anggaran tersebut bakal diarahkan untuk mempercepat pemulihan sosial dan reformasi perlindungan sosial.
Baca lebih lajut »

Jokowi Sebut Dana Desa 2021 Rp 796,3 Triliun dengan 7 Fokus KebijakanJokowi Sebut Dana Desa 2021 Rp 796,3 Triliun dengan 7 Fokus Kebijakan'Pada tahun 2021, anggaran Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) direncanakan sebesar Rp796,3 triliun,' ujar Jokowi.
Baca lebih lajut »

Jokowi Gelontorkan Rp 796,3 Triliun ke Daerah pada 2021, untuk Apa Saja?Jokowi Gelontorkan Rp 796,3 Triliun ke Daerah pada 2021, untuk Apa Saja?Jokowi mengungkapkan anggaran transfer ke daerah dan dana desa Rp 796,3 triliun bakal diarahkan untuk beberapa kebijakan,
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-15 11:21:21