Chelsea Umumkan Skuad Conference League, Tanpa Cole Palmer

Cole Palmer Berita

Chelsea Umumkan Skuad Conference League, Tanpa Cole Palmer
ChelseaEuropa Conference League 2024/2025Europa Conference League
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 59%

Chelsea mengumumkan skuad untuk Europa Conference League 2024/2025. Ada tiga inti tidak dibawa, salah satunya Cole Palmer.

Chelsea akan tampil di fase liga Conference League setelah melewati Servette di babak Playoff. Menang 2-0 di leg pertama, Chelsea kalah 1-2 di leg kedua.

Apalagi Chelsea masih akan bertanding di Piala Dunia Antarklub setelah musim 2024/2025 selesai. Maka dari itu Chelsea tidak akan membawa semua pemain bintangnya ke Conference League tahun ini.Tiga nama dipastikan absen di fase grup, yakni Cole Palmer, Wesley Fofana, dan Romeo Lavia. Mereka tidak diikutsertakan demi menjaga kondisi fisik keduanya.

Chelsea ingin Palmer terhindar dari cedera agar bisa tampil seperti musim lalu. Dua pemain senior juga dicoret, yakni Ben Chilwell dan David Fofana yang memang tidak masuk skema musim ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detiksport /  🏆 24. in İD

Chelsea Europa Conference League 2024/2025 Europa Conference League Conference League

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Efek Kebanyakan Pemain, Chelsea Salah Input Data Jelang UEFA Conference LeagueEfek Kebanyakan Pemain, Chelsea Salah Input Data Jelang UEFA Conference LeaguePihak UEFA meminta Chelsea untuk mengganti daftar susunan pemain yang mereka bawah jelang melawan Servette.
Baca lebih lajut »

Jadwal Chelsea Hari Ini, Jumat 23 Agustus 2024: Playoff Conference League vs ServetteJadwal Chelsea Hari Ini, Jumat 23 Agustus 2024: Playoff Conference League vs ServetteBerikut jadwal pertandingan Chelsea melawan Servette pada hari Jumat, 23 Agustus 2024.
Baca lebih lajut »

Playoff Europa Conference League: Chelsea Bungkam Servette 2-0Playoff Europa Conference League: Chelsea Bungkam Servette 2-0Chelsea mengemas kemenangan pertamanya musim ini. Melawan Servette di playoff UEFA Europa Conference League, The Blues menang 2-0.
Baca lebih lajut »

Ajax dan Chelsea melaju di Liga Europa dan Conference LeagueAjax dan Chelsea melaju di Liga Europa dan Conference LeagueAjax Amsterdam dan Chelsea melaju ke fase liga di Liga Europa dan Conference League, setelah mereka menaklukkan lawannya masing-masing pada ...
Baca lebih lajut »

Hasil Drawing Chelsea di UEFA Conference League 2024/2025: Lawan Enam Tim, Salah Satunya NoahHasil Drawing Chelsea di UEFA Conference League 2024/2025: Lawan Enam Tim, Salah Satunya NoahKlub Premier League Chelsea akhirnya mengetahui klub mana saja yang menjadi lawannya di League Phase di UEFA Conference League 2024/2025.
Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap 36 Klub yang Lolos League Phase UEFA Conference League 2024/2025Daftar Lengkap 36 Klub yang Lolos League Phase UEFA Conference League 2024/2025Daftar lengkap klub yang lolos ke League Phase UEFA Conference League 2024/2025
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 19:03:09