Juventus kemungkinan besar akan melepas Matthijs De Ligt ke Bayern Munich.
Kesepakatan antara Bayern dan De Ligt sudah tercapai. Kini transfernya hanya terhalang masalah harga tebusan.Bayern mau menebus di angka 70 juta euro. Sedangkan Juventus mematok harga 90 juta euro.
Meski begitu diyakini transfer ini bakalan tetap tewujud, karena masing-masing pihak memang menginginkan. Yang jadi masalah, bila memang jadi melepas De Ligt, Juventus diprediksi akan kelimpungan mencari pengganti. Tadinya mereka sudah menargetkan Kalidou Koulibaly, sayangnya negosiasi bakalan alot. Laporan Football Italia, dari Koulibaly kemungkinan juga menolak. Dia ogah disebut pengkhianat oleh publik Napoli bila hengkang ke Juventus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Juventus Rugi Besar Kalo De Ligt Sampai PindahDe Ligt dinilai belum menunjukkan performa yang baik selama tiga musim di Juventus. Meski begitu, kepergiannya akan menjadi kehilangan besar untuk Bianconeri.
Baca lebih lajut »
Bayern Munchen Serius Mau Matthijs de Ligt, Tawarkan Rp1,3 Triliun ke JuventusSetelah mendatangkan Sadio Mane dari Liverpool, Bayern Munchen bersedia memperkuat lapisan pertahanan mereka dengan mengejar Matthijs de Ligt dari Juventus.
Baca lebih lajut »
Juventus Pasang Harga untuk De Ligt, Duitnya buat Beli ZanioloJuventus dikabarkan makin dekat dengan penjualan Matthijs de Ligt. Dana yang didapat akan dipakai untuk membeli beberapa pemain baru, termasuk Nicolo Zaniolo.
Baca lebih lajut »
Juventus Tolak Tawaran Pembuka Bayern Munich Untuk Matthijs De Ligt | Goal.comJuventus menolak tawaran pembuka Bayern €60 juta plus bonus untuk De Ligt. Juventus Bayern SerieA Bundesliga Transfer
Baca lebih lajut »
Tawaran untuk De Ligt Ditolak Juventus, Bayern Tak MenyerahTawaran pertama Bayern Munich untuk Matthijs de Ligt dilaporkan ditolak oleh Juventus. Namun, Die Roten tak menyerah begitu saja untuk memboyong De Ligt!
Baca lebih lajut »
Juventus Tolak Tawaran Resmi Pertama Muenchen untuk De Ligt |Republika OnlineSang bek dikabarkan telah menyetujui persyaratan pribadi dengan Die Roten.
Baca lebih lajut »