Cek Fakta: Tidak Benar Undip Tetapkan Uang Pangkal Rp 87 Miliar

Indonesia Berita Berita

Cek Fakta: Tidak Benar Undip Tetapkan Uang Pangkal Rp 87 Miliar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 83%

Beredar di media sosial kabar uang pangkal di Universitas Diponegoro (Undip) yang mencapai miliaran rupiah. Kabar itu ramai dibagikan sejak akhir pekan lalu.

Salah satu yang mempostingnya adalah akun Agung Hendra. Dia mengunggahnya pada 22 Agustus 2020.Dalam postingan tersebut terdapat tangkapan layar yang menyatakan uang pangkal untuk mahasiswa studi S1 Ilmu Hukum adalah Rp 87.000.000.000."Busyet sistem pengendalian Internalnya gimana nih masak uang pangkal lulus di UNDIP salah ketiknya parah 87M bisa bangun city hotel tuhh"2 dari 4 halamanPenelusuran Fakta:Cek Fakta Liputan6.

Akun twitter @Tariijihy yang mengunggah tangkapan layar halaman pengumuman hasil seleksi dari program studi S1 Ilmu Hukum dengan keterangan tagihan uang pangkal sebesar Rp87 miliar itu pun mendapat berbagai tanggapan dari warganet. Ratna Apriyanti melalui akun twitternya @ratna_2204, menanggapai cuitan @Tariijihy. Dia kaget padahal tagihan untuk program magister saja tidak sebesar itu.

“Seleksi UM S1 tahun 2020 ini, yang diumumkan pada Jumat pukul 21.00 WIB, ada yang berbeda dari tahun sebelumnya yakni UNDIP menerima calon mahasiswa jalur UM S1 dari keluarga kurang mampu atau pemegang KIP,” ungkapnya.“Format kartu bukti kelulusan yang ada di twiter tidak sesuai dengan format resmi yang dikeluarkan oleh UNDIP. Sehingga berita uang pangkal Rp 87miliar untuk jalur kemitraan kami tegaskan tidak benar,” tegasnya.

Unggahan tersebut menyebabkan informasi menjadi simpang siur dan tersebar luas hingga sempat menjadi trending topic di Twitter. Pelaksana tugas Wakil Rektor III Bidang Komunikasi dan Bisnis Undip Dwi Cahyo Utomo menegaskan bahwa informasi itu tidak benar. Dwi menyebut, informasi terkait lulusan jalur UM S1 harus membayar uang pangkal Rp 87 miliar itu adalah hoaks."Kami tegaskan bahwa berita tersebut hoaks, tidak benar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cek Fakta: Tidak Benar Pria di Video Ini Joget Setelah Mendagri Terpapar Virus CoronaCek Fakta: Tidak Benar Pria di Video Ini Joget Setelah Mendagri Terpapar Virus CoronaInfromasi yang menyebut orang berpeci berjoget setelah mengetahui Mendagri India, Amit Shahji terpapar virus corona adalah salah.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Gaji Tambahan dari Jokowi Berupa Mata Uang YenCek Fakta: Tidak Benar Gaji Tambahan dari Jokowi Berupa Mata Uang YenBeredar kabar tentang 13 juta orang bakal dapat gaji tambahan dari Jokowi berupa mata uang yen, benarkah?
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Foto Piramida Agung Giza Tampilkan Bendera LebanonCek Fakta: Tidak Benar Foto Piramida Agung Giza Tampilkan Bendera LebanonFoto yang diklaim Piramida Agung Giza di Mesir menampilkan bendera Lebanon, benarkah?
Baca lebih lajut »

Uang Pangkal Rp 87 Miliar, Undip: Kami Tegaskan Bahwa Berita Tersebut Hoaks, Tidak BenarUang Pangkal Rp 87 Miliar, Undip: Kami Tegaskan Bahwa Berita Tersebut Hoaks, Tidak BenarTerkait adanya isu soal uang pangkal 87 miliar tersebut, pihak Undip merasa dirugikan dan akan menempuh jalur hukum.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Narasi Keliru di Foto Remaja yang Ditembak Polisi Chicago pada 2020Cek Fakta: Narasi Keliru di Foto Remaja yang Ditembak Polisi Chicago pada 2020Dia memang ditembak polisi hingga meninggal dunia pada 2016. Remaja berusia 16 tahun itu ditembak polisi di sebuah gang dekat rumahnya setelah diduga mengancam polisi dengan senjata.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Gambar Pohon Natal di Logo Provinsi Sumbar Ternyata Atap MasjidCek Fakta: Gambar Pohon Natal di Logo Provinsi Sumbar Ternyata Atap MasjidInformasi yang menyebut logo Provinsi Sumbar ada gambar pohon natal adalah salah.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 01:03:46