Cegah Hoaks dan Antisipasi Politik Identitas, Sulsel Deklarasikan Pemilu Damai

Indonesia Berita Berita

Cegah Hoaks dan Antisipasi Politik Identitas, Sulsel Deklarasikan Pemilu Damai
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 83%

Aparat penegak hukum, parpol, simpatisan hingga penyelenggara pemilu mendeklarasikan pemilu damai di Sulsel.

Liputan6.com, Jakarta Kapolda Sulsel Irjen Pol Setyo Boedi Moempoeni Harso menggelar deklarasi pemilu damai bersama forkopimda, parpol, penyelengara pemilu dan ormas serta relawan se-Provinsi Sulsel di Hotel Claro, Kota Makassar, Rabu . Deklarasi ini dilakukan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan terjadi saat pemilu serentak 2024 mendatang diselenggarakan.

Dia juga berharap dengan deklarasi ini dapat tercipta suasana yang kondusif dan harmonis yang mana setiap warga dapat berpartisipasi aktif dalam pemilu tanpa ada rasa takut intimidasi dan kekerasan "Iya, dari cyber kita juga sudah mengawasi supaya ini tidak berkembang biak bias artinya bisa terjadi pengkotak-kotakan. Lalu ada gesekan yang tidak kita inginkan," kata Setyo.

2 dari 2 halamanIndeks Kerawanan Pemilu di Sulsel RendahSementara itu, Ketua Komisi Pemilihan Umum Sulsel, Hasbullah menyebut bahwa indeks kerawanan pemilu di Sulsel merupakan yang terendah kedua nasional. Indeks kerawanan pemilu di Sulsel yaitu 10,20 persen. Sulsel hanya berada satu tingkat di atas Bengkulu yang memiliki nilai 3,79 persen.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cegah HP Android China Curi Data Pengguna, RI Harus Gimana?Cegah HP Android China Curi Data Pengguna, RI Harus Gimana?Cegah HP Android China Curi Data Pengguna, RI Harus Gimana?
Baca lebih lajut »

Merasa Jadi Korban Kriminalisasi Hukum, Ibu Rumah Tangga di Sulsel Minta KeadilanMerasa Jadi Korban Kriminalisasi Hukum, Ibu Rumah Tangga di Sulsel Minta KeadilanSeorang ibu rumah tangga mengharapkan keadilan karena merasa menjadi korban kriminalisasi hukum.
Baca lebih lajut »

Propam Punya Bukti Briptu S Pelaku Pelecehan di Sel Polda SulselPropam Punya Bukti Briptu S Pelaku Pelecehan di Sel Polda SulselPropam Polda Sulawesi Selatan mengumpulkan cukup bukti oknum polisi Briptu S sebagai pelaku pelecehan seksual terhadap seorang tahanan wanita, FM (31).
Baca lebih lajut »

Pemprov Sulsel tambah area tanam 80.619 ha hadapi dampak el ninoPemprov Sulsel tambah area tanam 80.619 ha hadapi dampak el ninoPemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menambah area tanam padi seluas 80.619 hektare (ha) untuk menghadapi dampak El Nino yang menyebabkan kekeringan dan ...
Baca lebih lajut »

[HOAKS] 50 Anak Buah Rocky Gerung Disidik Terkait Kasus Penghinaan Jokowi[HOAKS] 50 Anak Buah Rocky Gerung Disidik Terkait Kasus Penghinaan JokowiKonten yang mengeklaim 50 anak buah Rocky Gerung disidik polisi terkait kasus penghinaan Jokowi adalah hoaks.
Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Hoaks Pesan Berantai Waspada Aksi Begal di Taman Pancing, Denpasar, BaliCek Fakta: Hoaks Pesan Berantai Waspada Aksi Begal di Taman Pancing, Denpasar, BaliBeredar pesan berantai berisi kabar hoaks tentang adanya aksi begal di kawasan Taman Pancing, Denpasar, Bali.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 08:06:45