Pengelola jalan tol, PT Jasa Marga (Persero) Tbk., mencatat kondisi lalu lintas tol di awal 2022 ini terus menunjukkan peningkatan. Bahkan jumlah kendaraan saat bini sudah mendekati jumlah kendaraan saat sebelum pandemi Covid-19 lalu.
Corporate Communication and Community Development Group Head Jasa Marga, Dwimawan Heru, mengungkapkan lalu lintas selama dua bulan pertama 2022 mencapai 179 juta kendaraan. “Realisasi volume lalu lintas Jasa Marga Group pada Januari sampai dengan Februari 2022 sebanyak 179 juta kendaraan. Itu mengalami kenaikan sebesar 11,7% terhadap lalu lintas pada periode Januari-Februari 2021 yang sebanyak 160 juta kendaraan,” kata dia, Minggu .
Meskipun jumlah tersebut lebih rendah sebesar 20,6% dari lalu lintas normal sebelum pandemi pada periode Januari-Februari 2020 sebanyak 202 juta kendaraan.Emiten berkode JSMR ini juga aktif menambah portofolio jalan tol yang dikelolanya. Sepanjang 2021, Jasa Marga telah mengoperasikan total 1.246 km jalan tol yang merupakan 51% dari total jalan tol yang telah beroperasi di Indonesia. Sementara total konsesi jalan tol yang dimiliki oleh Jasa Marga hingga akhir tahun 2021 mencapai 1.
Pada tahun lalu, Jasa Marga telah melepas 9% kepemilikan sahamnya di PT Jasamarga Pandaan Malang yang mengelola ruas tol Pandanaan-Malang. Jasa Marga menjual 160.018 saham kepada PT Astra Tol Nusantara, sehingga komposisi kepemilikan saham PT Jasamarga Pandaan Malang menjadi 51% milik Jasa Marga dan 49% milik Astra Tol Nusantara.Selain traksaksi itu, pada 2021 Jasa Marga telah menyelesaikan divestasi di PT Marga Lingkar Jakarta.
Atas transaksi tersebut, Jasa Marga kini memegang 51% kepemilikan saham pada Marga Lingkar Jakarta dan 49% dipegang oleh Jakarta Marga Jaya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jasa Marga (JSMR) Catat Volume Lalu Lintas Dekati Level Sebelum Pandemi | Market - Bisnis.comLalu lintas Jasa Marga (JSMR) pada Januari-Februari 2022 mencapai 179 juta kendaraan, tumbuh 11,7 persen dibandingkan periode sama tahun lalu.
Baca lebih lajut »
Jasa Marga (JSMR) Lakukan Pemeliharaan Jalan di Jalan Tol Jakarta-Cikampek Besok | Ekonomi - Bisnis.comPemeliharan jalan akan dilakukan oleh Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division (JTTRD) selaku pengelola Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek bersama PT Jasamarga Tollroad Maintenance (JMTM).
Baca lebih lajut »
Daftar 5 Klub J.League yang Memakai Jasa Pemain IndonesiaBerikut ini adalah klub-klub Liga Jepang yang memakai jasa pemain Indonesia.
Baca lebih lajut »
Digitalisasi Lembaga Jasa Keuangan, KBIJ Gandeng Mitra BaruPT Kredit Biro Indonesia Jaya (KBIJ) menandatangani MoU dengan mitra-mitra baru dalam rangka mendukung digitalisasi lembaga keuangan.
Baca lebih lajut »
Dirut Jasa Raharja Tinjau Pemasangan Redspot Bersama Kakorlantas di NTBDirut PT Jasa Raharja Rivan A. Purwantono bersama Kakorlantas Polri Irjen Pol Firman Shantyabudi meninjau pemasangan rambu Redspot di Jalan Bypass Bandara Internasional...
Baca lebih lajut »
Gubernur Khofifah Harap OJK Perkuat Ekosistem Industri Jasa Keuangan di JatimGubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa berharap keberadaan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kantor Regional (KR) 4 mampu memperkuat ekosistem industri...
Baca lebih lajut »