Catat! Ini Perubahan Pola Operasi KRL untuk Line Bogor dan Bekasi
Bisnis.com, JAKARTA – PT KAI Commuterline menyesuaikan jalur yang digunakan untuk melayani penumpang kereta api setelah kegiatan switch over ke-5 dilakukan di Stasiun Manggarai. Simak perubahan pola operasi KRL di sejumlah line, mulai dari Bogor, Bekasi, hingga Cikarang yang berlaku minggu depan.
Pasca SO 5 nanti, Jalur 1 dan Jalur 2 Stasiun Manggarai hanya akan melayani Kereta Api Jarak Jauh serta Jalur 3 akan dinonaktifkan. Sementara, untuk KRL Commuterline lintas Bekasi/Cikarang Line akan dilayani di Jalur 6 dan Jalur 7 Stasiun Manggarai. Lintas Bogor Line akan dilayani di Jalur 10, Jalur 11, Jalur 12, dan Jalur 13.
Dalam GAPEKA hasil penyesuaian pasca SO 5, pola operasi KRL Commuterline akan mengalami perubahan yang cukup signifikan untuk Bogor Line dan Bekasi/Cikarang Line. Di samping itu, Anne menambahkan bahwa penyesuaian layanan ini dimaksudkan agar perjalanan pengguna KRL tetap nyaman di tengah proses pengembangan dan pembangunan Stasiun Manggarai yang terus berlangsung. Penyesuaian GAPEKA juga akan diikuti dengan penambahan persebaran rangkaian KRL pada lintas Cikarang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Rute KRL Bogor dan Bekasi ke Jakarta Berubah Mulai 28 Mei, Ini Penjelasan DJKARute KRL dari Bogor dan Bekasi ke Jakarta mengalami perubahan mulai 28 Mei nanti. Ditjen Perkeretapian Kemenhub menjelaskan sebab perubahan itu.
Baca lebih lajut »
Ini Dia Jadwal Terbaru KRL Solo - Jogja 2022KAI Commuter sejak 18 Mei 2022 menjalankan operasi dan layanan KRL dan KA Lokal sesuai aturan Surat Edaran Kemenhub Nomor 57 Tahun 2022.
Baca lebih lajut »
Kapasitas KRL Jadi 80 Persen, Jumlah Penumpang Belum Naik SignifikanJumlah penumpang kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek belum meningkat semenjak kapasitas penumpang diterapkan menjadi 80 persen sejak Rabu (18/5/2022). - Megapolitan
Baca lebih lajut »
Perjalanan KRL Alami Gangguan di Pasar Minggu, Disebabkan KA Batubaraperjalanan KRL mengalami gangguan pada Jumat malam akibat kendala teknis pada Lokomotif KA Batubara D1/2654 di Stasiun Pasar Minggu.
Baca lebih lajut »
Switch Over di Stasiun Manggarai, Ada Perubahan Rute dan Operasi KRL CommuterKegiatan switch over (SO) ke-5 akan dilakukan di Stasiun Manggarai, bakal ada Perumahan cute dan operational KRL Commuter Line. Direktorat Jenderal Perkeretaapian...
Baca lebih lajut »
20 SMA Terbaik di Bogor, Acuan untuk PPDB Jabar 2022PPDB Jabar 2022 telah dibuka beberapa hari lalu. Berikut deretan SMA terbaik di kota dan kabupaten Bogor.
Baca lebih lajut »