Catat! Ini Perubahan Jadwal Keberangkatan KA di Daop 6 Yogyakarta

Indonesia Berita Berita

Catat! Ini Perubahan Jadwal Keberangkatan KA di Daop 6 Yogyakarta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 51%

Berikut adalah perubahan jadwal keberangkatan kereta api (KA) di Daop 6 Yogyakarta.

Penerapan Gapeka ini membuat sebagian kereta api keberangkatan atau tujuan ke wilayah stasiun di Daop 6 menjadi semakin singkat. Selain itu, sebagian lagi mengalami perubahan jadwal keberangkatan.Manager Humas Daop 6, Franoto Wibowo, mengimbau kepada pelanggan untuk memastikan kembali jadwal perjalan KA untuk keberangkatan 1 Juni 2023 dan seterusnya sehingga tidak ketinggalan kereta karena sudah berlaku Gapeka 2023.

“Salah satu manfaat yang dapat dirasakan pelanggan di seluruh wilayah operasi KAI pada Gapeka 2023 adalah efisiensi waktu perjalanan KA. Terdapat percepatan waktu tempuh perjalanan KA Jarak Jauh sebesar total 2.727 menit per hari. Rinciannya, efisiensi 335 menit pada KA Argo, 405 menit pada KA Eksekutif, 1.433 pada KA Eksekutif Campuran, dan 554 menit pada KA Ekonomi,” paparnya seperti dilansir dari Harian Jogja, Jumat .

Pemberlakuan Gapeka 2023 juga membuat perjalanan KA bertambah. KA Penumpang bertambah 48 perjalanan dari 605 KA menjadi 653 KA. Adapun untuk KA Barang bertambah 6 KA dari 322 KA menjadi 328 KA.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadwal Kereta Bandara Yogyakarta Hari Ini, Kamis 11 Mei 2023Jadwal Kereta Bandara Yogyakarta Hari Ini, Kamis 11 Mei 2023Cek jadwal kereta bandara Yogyakarta hari ini Kamis 11 Mei 2023. Pulang pergi dari Stasiun Tugu Yogyakarta.
Baca lebih lajut »

Tilang Manual Diberlakukan, Ini 12 Jenis Pelanggaran yang Disasar, Catat yaTilang Manual Diberlakukan, Ini 12 Jenis Pelanggaran yang Disasar, Catat yaPolantas di Inhu, Riau, kembali berlakukan tilang manual. Inilah 12 jenis pelanggaran yang disasar tilang manual.
Baca lebih lajut »

Catat! Ini Cara Lapor Kecurangan Pemilu 2024Catat! Ini Cara Lapor Kecurangan Pemilu 2024Berikut cara-cara melaporkan kecurangan Pemilu ke Bawaslu baik secara langsung maupun lewat online. 
Baca lebih lajut »

Jadwal Penyeberangan Kapal Feri Merak-Bakauheni Hari Ini, Silakan CatatJadwal Penyeberangan Kapal Feri Merak-Bakauheni Hari Ini, Silakan CatatJadwal Penyeberangan Kapal Feri Merak-Bakauheni Hari Ini, Silakan Catat jadwalpenyeberangandipelabuhanmerak
Baca lebih lajut »

Catat! Ini Barang yang Dilarang Dibawa ke PesawatCatat! Ini Barang yang Dilarang Dibawa ke PesawatSetiap maskapai memiliki ketentuan tersendiri tentang barang yang dilarang dibawa ke pesawat.
Baca lebih lajut »

Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Dibuka Hari Ini, Perhatikan Hal IniPendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Dibuka Hari Ini, Perhatikan Hal IniSebelum melakukan pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023, calon pendaftar harus memperhatikan sejumlah hal yang perlu dihindari.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-23 12:19:56