Manajer Tim Piala Sudirman Indonesia, Susy Susanti, membakar spirit juang pemain yang bertarung melawan Jepang di semifinal...
- Manajer Tim Piala Sudirman Indonesia, Susy Susanti, membakar spirit juang pemain yang akan betarung melawan Jepang di semifinal sore ini mulai pukul 17.00 WIB. Susy menyerukan semua pemain untuk berani menang melawan Jepang yang lebih diunggulkan.
Dia meminta pemain tidak kendur semangat juangnya sampai pertandingan benar-benar berakhir. Hanya dengan spirit menang yang total menjadi senjata ampuh bagi pemain untuk mengalahkan Jepang."Kami memang ada keinginan dan kami arahkan ke para atlet satu demi satu poin, ayo berani ngadu dulu, ngelawan dulu. Nggak usah lihat di atas kertas, atau head to head, semua bisa terjadi di lapangan kok, semangat dan berjuang dulu di lapangan," kata Susy seperti dikutip dari Badmintonindonesia.org.
Dia meminta para pemain meniru semangat juang tim Piala Sudirman Indonesia saat menjadi juara pada 1989. Ketika itu, Susy yang masih menjadi pemain menjadi actor kebangkitan Indonesia saat menjungkalkan Korea Selatan di final. "Pada saat briefing ke semua tim, kami memang bilang kalau di tim harus kompak. Yang tidak main, bantu tim untuk support temannya yang sedang main, kami bantu dengan yel-yel. Jadi tadi di partai penentuan, Praveen/Melati merasa nggak sendirian. Tidak lupa tadi kami juga mengingatkan mereka untuk jangan kendur, takut juga kan kalau lagi posisi seperti itu kalau lengah," tambahnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Catatan Susy Susanti Usai Indonesia Kalahkan InggrisKepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) PP PBSI Susy Susanti menyatakan cukup puas dengan kemenangan 4-1 yang diraih Indonesia atas Inggris.
Baca lebih lajut »
Evaluasi Susy Susanti soal Kemenangan Indonesia atas InggrisIndonesia mengamankan kemenangan pertama di Piala Sudirman 2019 usai mengalahkan Inggris. Kehilangan poin di ganda campuran, begini evaluasi Susy Susanti.
Baca lebih lajut »
Indonesia Lawan Jepang di Semifinal, Ini Analisis SusyDi atas kertas, Jepang memang lebih dijagokan untuk melaju ke final, namun bukan berarti peluang Indonesia sudah tertutup.
Baca lebih lajut »
Susy Susanti: Laga Vs Denmark Sesuai PrediksiIndonesia akan menghadapi Cina Taipei pada Jumat (24/5) di babak perempat final.
Baca lebih lajut »
Indonesia ke Semifinal, Susy Puji Tiga Ganda
Baca lebih lajut »
Pesan Susy Jelang Indonesia Lawan Denmark: Jaga Kondisi!Denmark menjadi seteru Indonesia di laga kedua Grup 1B Piala Sudirman 2019. Denmark bukan lawan enteng, pemain Indonesia diingatkan untuk jaga kondisi. Ini pesan Susy Susanti: denmark indonesia bulutangkis via detiksport
Baca lebih lajut »
Susy: Sesuai Prediksi, Ganda Campuran Paling RamaiTim Indonesia siap menjalani laga berikutnya kontra Denmark.
Baca lebih lajut »
Piala Sudirman 2019, Susy Siapkan Pemain dengan Kondisi TerbaikTim bulu tangkis Indonesia tidak mau larut dalam kemenangan 4-1 atas Inggris di laga pembuka Piala Sudirman 2019. Hendra...
Baca lebih lajut »
Piala Sudirman 2019, Susy Siapkan Pemain Dalam Kondisi PrimaTim bulu tangkis Indonesia tidak ingin larut dalam kemenangan 4-1 atas Inggris di laga pembuka Piala Sudirman 2019.
Baca lebih lajut »
Lolos ke Semifinal, Ini Evaluasi Tim Indonesia di SudirmanSusy harap sektor tunggal di laga selanjutnya tampil mengejutkan dan sumbang poin.
Baca lebih lajut »
Susy: Hasil Lawan Denmark Sesuai Prediksi, tapi ...Indonesia kalah dari Denmark di laga kedua Piala Sudirman 2019. Kendati hasil ini sudah diprediksi, tetap tersisa sedikit kekecewaan.
Baca lebih lajut »