Layanan call center 112 di Kota Pasuruan hampir setahun berjalan.
Sebab, dinasnya akan langsung meneruskan pesan yang diterima petugaske instansi terkait. Kepolisian, BPBD, dan sebagainya. Misalnya, apabila ada informasi terkait kecelakaan lalu lintas, kebakaran, maupun insiden lain yang memang memerlukan penanganan segera.
”Terkadang ada juga informasi yang bukan kedaruratan disampaikan. Seperti, air mampet, imbas pembangunan, dan sebagainya,” kata Imam. Padahal, sebenarnya, pemerintah kota sudah menyediakan layanan pengaduan tersendiri. Informasi pengaduan yang berkaitan dengan pelayanan pemerintah kota bisa disampaikan melalui aplikasi
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut: