Bursa Efek Indonesia (BEI) Bisa Membagikan Dividen ke Publik? Ini Detailnya

Indonesia Berita Berita

Bursa Efek Indonesia (BEI) Bisa Membagikan Dividen ke Publik? Ini Detailnya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 59%

Publik tercatat dapat menikmati dividen dari Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan demutualisasi ini.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Undang-Undang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan membuka peluang bagi masyarakat umum untuk memiliki saham Bursa Efek Indonesia atau demutualisasi. Publik tercatat dapat menikmati dividen dari Bursa dengan demutualisasi ini.

"Tetapi, masalah nanti akan listing atau enggak, atau akan IPO atau tidak, itu beda masalah," kata Yunita ditemui di Bursa Efek Indonesia , Jakarta, Senin . "Dengan demutualisasi, pemegang saham publik bisa saja mendapatkan dividen, kalau Bursa membagikan dividen," tuturnya. Sebagai informasi, UU P2SK membuka opsi penguatan bursa melalui demutualisasi. Draf UU P2SK menyebutkan, selain Perusahaan Efek yang telah memperoleh izin usaha untuk melakukan kegiatan sebagai Perantara Pedagang Efek, pihak lain dapat menjadi pemegang saham Bursa Efek.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rapor Merah Bursa Efek Indonesia (BEI) Sepanjang 2022Rapor Merah Bursa Efek Indonesia (BEI) Sepanjang 2022Sepanjang 2022, PT Bursa Efek Indonesia mencatatkan hasil yang luar biasa mulai dari pertumbuhan investor hingga ke jumlah pencatatan IPO.
Baca lebih lajut »

2023 Jelang Tahun Pemilu, IHSG Bisa Menembus 8.0002023 Jelang Tahun Pemilu, IHSG Bisa Menembus 8.000IHSG di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang diperkirakan mampu menembus rekor baru menuju 8.000 pada 2023.
Baca lebih lajut »

Menakar Gurihnya Laba Bursa Efek Indonesia Jika Publik Bisa Membeli SahamnyaMenakar Gurihnya Laba Bursa Efek Indonesia Jika Publik Bisa Membeli SahamnyaOtoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan investor publik bisa memiliki saham Bursa Efek Indonesia (BEI) atau demutualisasi
Baca lebih lajut »

Waspada Jebakan Saham IPO di Bursa Efek Indonesia, Ini TipsnyaWaspada Jebakan Saham IPO di Bursa Efek Indonesia, Ini TipsnyaInvestor diharapkan waspada terhadap IPO trap di Bursa Efek Indonesia.
Baca lebih lajut »

2 Januari 2023, Perdagangan di Bursa Efek Akan Dibuka Jokowi2 Januari 2023, Perdagangan di Bursa Efek Akan Dibuka JokowiJokowi diagendakan membuka langsung perdagangan bursa setelah libur akhir tahun 2022.
Baca lebih lajut »

Bos OJK: Bursa Eropa Suram dan Brutal, Indonesia BersyukurBos OJK: Bursa Eropa Suram dan Brutal, Indonesia BersyukurOJK menyatakan suasana bursa saham Eropa sepanjang 2022 begitu mencekam, berbeda dengan IHSG di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 22:47:40