Bupati Ogan Ilir Tegaskan Tidak Akan Menerima 109 Tenaga Medis yang Sudah Dipecat

Indonesia Berita Berita

Bupati Ogan Ilir Tegaskan Tidak Akan Menerima 109 Tenaga Medis yang Sudah Dipecat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 68%

Bupati Ogan Ilir mempersilahkan Ombsudman dan PPNI datang ke Ogan Ilir untuk mengecek kondisi yang sebenarnya soal pemecatan 109 tenaga medis.

Ilyas Panji Alam menegaskan tidak akan mempekerjakan kembali 109 tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah Ogan Ilir Sumatera Selatan yang sudah dipecat.

Ilyas beralasan ia menolak menerima 109 tenaga medis itu karena tuntutan mereka dalam aksi demo mogok kerja minggu lalu tersebut mengada-ngada, tidak sesuai kenyataan di lapangan. -nya minim, siapa bilang? Cek lah di sana ada ribuan," kata Ilyas di Komplek Pemkab Ogan Ilir Selasa kemarin.

“Anda tahu malam-malam itu, sopir enggak ada, tenaga medis enggak ada, pihak kepolisian sampai yang mengantar ke Jakabaring, apa itu mogok sampai lima hari, dikirim surat di suruh kembali enggak mau, ya sudah sekalian enggak usah masuk lagi,” tegas Ilyas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ombudsman Sumsel Selidiki Pemecatan 109 Nakes di Ogan IlirOmbudsman Sumsel Selidiki Pemecatan 109 Nakes di Ogan IlirLemvbaga pengawasan Ombudsman Perwakilan Sumatra Selatan menyelidiki pemecatan terhadap 109 tenaga kesehatan di RSUD Ogan Ilir. Pihaknya akan memanggil sejumlah pihak.
Baca lebih lajut »

Ombudsman Sumsel selidiki pemecatan 109 tenaga kesehatan di Ogan IlirOmbudsman Sumsel selidiki pemecatan 109 tenaga kesehatan di Ogan IlirLembaga pengawasan Ombudsman Perwakilan Sumatera Selatan menyelidiki pemecatan terhadap 109 tenaga kesehatan Rumah Sakit Umum Daerah Ogan Ilir oleh bupati ...
Baca lebih lajut »

Jubir Covid-19 Sumsel: 109 Tenaga Medis Ogan Ilir Dipecat, Kita Masih Butuh MerekaJubir Covid-19 Sumsel: 109 Tenaga Medis Ogan Ilir Dipecat, Kita Masih Butuh MerekaKasus penyebaran Covid-19 di Kabupaten Ogan Ilir, saat ini masih terus meningkat. Sehingga membutuhkan tenaga kesehatan yang ekstra.
Baca lebih lajut »

Gugus Tugas Minta 109 Nakes RSUD Ogan Ilir Diperkerjakan LagiGugus Tugas Minta 109 Nakes RSUD Ogan Ilir Diperkerjakan LagiJubir Gugus Tugas Covid-19 Sumsel menyayangkan pemecatan 109 nakes di RSUD Ogan Ilir karena kontraproduktif dengan upaya penanganan corona.
Baca lebih lajut »

Ombudsman Selidiki Pemecatan 109 Tenaga Medis di Ogan Ilir |Republika OnlineOmbudsman Selidiki Pemecatan 109 Tenaga Medis di Ogan Ilir |Republika OnlinePemecatan disebabkan para tenaga medis melakukan mogok kerja.
Baca lebih lajut »

109 Nakes Ogan Ilir Dipecat, Ombudsman Duga Maladministrasi109 Nakes Ogan Ilir Dipecat, Ombudsman Duga MaladministrasiOmbudsman tak menutup kemungkinan memeriksa Bupati Ogan Ilir, Sumatera Selatan HM Ilyas Panji yang mengeluarkan surat pemecatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 23:10:45