Bupati Balangan, Kalimantan Selatan, Drs H Ansharuddin mengaku telah menyurati Kapolri Jenderal Tito Karnavian dan Jaksa Agung HM Prasetyo untuk meminta agar ...
Bupati Balangan Drs H Ansharuddin didampingi kuasa hukumnya Muhammad Pazri menjelaskan kepada media kronologis kasus yang menjeratnya.
Menurut dia, sangat banyak kejanggalan dan nonprosedural dalam proses hukum yang menjeratnya sebagai tersangka. Di hadapan awak media, dia memperlihatkan dokumen untuk membantah segala tuduhan dari terlapor hingga membuatnya menjadi tersangka. Namun Ansharuddin menyatakan tidak pernah menandatangani kuitansi tersebut dan memastikan tidak ada proses peminjaman uang oleh dirinya kepada pelapor.
Ansharuddin telah melayangkan gugatan perbuatan melawan hukum di Pengadilan Negeri Paringin tanggal 7 Agustus 2019 untuk membatalkan kuitansi tersebut. Tanda tangan dia pada kuitansi sangatlah jauh berbeda dari aslinya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
OTT Bupati Lampung Utara, KPK Segel Ruang Kerja Bupati(KPK) menyegel ruang kerja bupati dan sejumlah benda dalam operasi tangkap tangan Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara, Minggu malam.
Baca lebih lajut »
Viral Gaji Bupati Banjarnegara, Ganjar Minta Kepala Daerah SabarDunia maya digegerkan dengan postingan gaji Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono. Di sejumlah media sosial, slip gaji Bupati Banjarnegara sebesar Rp5,9 juta itu mendapat sorotan publik.
Baca lebih lajut »
Bupati OKI Minta Pemburu Harta Karun Sriwijaya Lapor ke Pemkab'Itu benda bersejarah. Karena itu kami meminta supaya dilaporkan, terutama kalau ada penemuan,' terang Iskandar. HartaKarun KerajaanSriwijaya
Baca lebih lajut »
Bupati: 1.010 Rumah, Kantor, Kendaraan Dibakar Saat Kerusuhan WamenaJumlah itu sudah termasuk kios serta ruko milik warga.
Baca lebih lajut »
Kerusuhan Wamena, Bupati : 1.010 rumah, kantor dan kendaraan dibakarPemerintah Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua menyebutkan sebanyak 1.010 unit rumah, kantor, dan kendaraan yang dibakar maupun dirusak saat kerusuhan sehari ...
Baca lebih lajut »