Mahasiswa dari berbagai kampus di Kota Palu berunjuk rasa di Mapolda Sulteng buntut dari represi aparat menangani unjuk rasa 'Kawal Putusan MK', Senin (26/8/2024).
Para mahasiswa menuntut Kapolresta Palu dicopot dari jabatannya sebagai buntut tindakan personel kepolisian yang dinilai represif dalam penanganan deminstrasi mahasiswa mengawal putusan MK pada Jumat . Tiga mahasiswa saat itu terluka dan dirawat di rumah sakit diduga akibat tindakan aparat yang membubarkan aksi 'Kawal Putusan MK'
Mahasiswa menilai Kapolresta Palu, Kombes Pol. Barliansyah patut diperiksa bahkan dicopot atas kejadian itu karena merupakan pemegang komando aparat yang menangani aksi itu. Para mahasiswa memberi waktu 7 hari untuk menangani kasus itu. Pihak Polda Sulteng sendiri berjanji akan menyampaikan tuntutan mahasiswa ke Kapolda termasuk pencopotan Kapolresta Palu. Evaluasi terhadap penanganan unjukrasa tersebut sendiri masih dilakukan.
Berita Regional Biro Daerah Berita Indonesia Berita Hari Ini Peristiwa Daerah Peristiwa Hari Ini Kabar Daerah Kabar Regional Sindikasi
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gagal Duduki DPRD Sulteng, Mahasiswa di Palu Lempari Polisi saat Aksi Kawal Putusan MKDemontrasi ribuan mahasiswa di Palu berakhir ricuh. Mahasiswa yang tidak diizinkan masuk Gedung DPRD Sulteng melempari polisi.
Baca lebih lajut »
Berlangsung Ricuh, Tiga Mahasiswa Jadi Korban Aksi Kawal Putusan MK di PaluBerita Berlangsung Ricuh, Tiga Mahasiswa Jadi Korban Aksi Kawal Putusan MK di Palu terbaru hari ini 2024-08-24 17:09:26 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Ribuan mahasiswa Kota Palu lakukan aksi kawal putusan MKRibuan mahasiswa di Kota Palu melakukan aksi turun ke jalan untuk mengawal Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 60/PUU-XXII/2024 dan Putusan MK Nomor ...
Baca lebih lajut »
Beda dengan Kaesang, Putri Cak Imin Tuai Sorotan Ikut Demo di DPR Tolak RUU PilkadaPutri Cak Imin ikut kawal putusan MK.
Baca lebih lajut »
Borong Aspirasi Pedagang, Anwar Hafid Bakal Revitalitasi Pasar Agar Pembeli NyamanPerbaikan infrastruktur Pasar Inpres Manonda Kota Palu menjadi program calon Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng) Anwar Hafid.
Baca lebih lajut »
Anak Ditangkap dan Dikabarkan Patah Tulang Hidung, Machica Mochtar Ingin Segera VisumMachica Mochar ingin menjemput anaknya yang ditangkap saat aksi kawal putusan MK.
Baca lebih lajut »