Bunga tabur di kuburan massal Tsunami Aceh laris manis saat Lebaran

Indonesia Berita Berita

Bunga tabur di kuburan massal Tsunami Aceh laris manis saat Lebaran
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Tradisi takziah ke kuburan saat Idul Fitri membawa berkah bagi penjual bunga tabur di Kuburan Massal Siron, Aceh Besar, dimana dagangan mereka laris manis ...

Penjual memanfaatkan tradisi takziah kubur saat Lebaran Idul Fitri dengan menjual bunga tabur di Kuburan Massal Siron, Aceh Besar, Rabu . ANTARA/Nurul Hasanah

Banda Aceh - Tradisi takziah ke kuburan saat Idul Fitri membawa berkah bagi penjual bunga tabur di Kuburan Massal Siron, Aceh Besar, dimana dagangan mereka laris manis diburu peziarah. Ida mengatakan, ia menjual bunga tabur ini memang hanya saat Idul Fitri saja, karena di hari itu banyak peziarah yang datang ke Kuburan Massal Siron.

Hal senada juga disampaikan Nurmala, penjual bunga tabur lainnya di Kuburan Massal Siron. Ia mengaku dagangannya selalu habis saat Lebaran Idul Fitri. Setiap harinya, ia bisa meraup keuntungan hingga Rp400 ribu.Bunga tabur tersebut dihargai Rp5 ribu per bungkus. Bungkusan dibedakan menjadi dua jenis, bungkus plastik untuk bunga yang sudah berisi air dan ada pula bunga kering terbungkus dengan daun pisang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cara Menghitung Bunga Pinjaman Bank dan SimulasinyaCara Menghitung Bunga Pinjaman Bank dan SimulasinyaSimak cara menghitung bunga pinjaman beserta simulasi perhitungannya, baik itu bunga flat ataupun bunga efektif.
Baca lebih lajut »

Pedagang Bunga di Jakarta Timur Mengaku Laris Manis Saat LebaranPedagang Bunga di Jakarta Timur Mengaku Laris Manis Saat LebaranPedagang bunga untuk ziarah makam di sekitar Tempat Pemakaman Umum (TPU) Pondok Ranggon, Jakarta Timur mengaku laris manis saat Lebaran kali ini. Penghasilan mereka naik sekitar 80-100 persen dibanding hari biasa.
Baca lebih lajut »

Pria Ini Unggah Baju Lebaran Unik dari Tahun ke Tahun, Ini KompilasinyaPria Ini Unggah Baju Lebaran Unik dari Tahun ke Tahun, Ini KompilasinyaSelain rutin membuat baju lebaran unik dari tahun ke tahun, Ajik memang kerap membuat baju-baju unik yang selalu mencuri perhatian. Lebaran memang identik dengan beberapa hal seperti mudik, THR, hingga baju lebaran. Beberapa hari menjelang Idul Fitri, masyarakat tentu sudah atau masih menyiapkan baju lebaran untuk dipakai nanti.Jika tahun lalu, pria bernama Miftakhul Ajik mengunggah baju lebaran unik yang terbuat dari kain gorden yang akhirnya viral lewat akunnya miftakhulajik, tahun ini ia kembali membuat baju lebaran unik.Selain rutin membuat baju lebaran unik dari tahun ke tahun, Ajik memang kerap membuat baju-baju unik. Intip kompilasinya. Tahun Lalu Inilah potret dirinya dengan baju lebaran unik yang viral tahun lalu. Saat melihat motifnya, kita tentu menjadi nostalgia. Satu set baju lebaran ini terbuat dari kain gorden legendaris yang hampir semua orang punya
Baca lebih lajut »

Kuburan massal korban tsunami Aceh dipadati peziarah pada Idul FitriKuburan massal korban tsunami Aceh dipadati peziarah pada Idul FitriKuburan massal tempat korban Tsunami 2004 silam dikebumikan di Gampong Siron Aceh Besar dipadati peziarah pada momentum lebaran hari pertama, mereka mulai ...
Baca lebih lajut »

Partai Lokal Kuasai Parlemen Aceh, PKB Ciptakan Sejarah Dapat Pimpinan DPR AcehPartai Lokal Kuasai Parlemen Aceh, PKB Ciptakan Sejarah Dapat Pimpinan DPR AcehKemenangan partai eks kombatan di Aceh menunjukkan nasionalisme kedaerahan masih kental.
Baca lebih lajut »

Jokowi copot Pj Gubernur Aceh karena Anies menang telak di Aceh, benarkah?Jokowi copot Pj Gubernur Aceh karena Anies menang telak di Aceh, benarkah?Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan video di Facebook menarasikan Pj Gubernur Aceh langsung dicopot oleh Presiden Jokowi setelah pasangan calon ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 14:54:40