Bunga Desa Sasar Barurejo, Bupati Ipuk Terus Genjot Pengembangan UMKM

Indonesia Berita Berita

Bunga Desa Sasar Barurejo, Bupati Ipuk Terus Genjot Pengembangan UMKM
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Program Bunga Desa Banyuwangi kali ini menyasar Desa Barurejo, Siliragung. Sebagaimana sebelumnya, pengembangan UMKM terus menjadi prioritas kegiatan.

Program Bupati Ngantor di Desa yang dicanangkan oleh Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani terus bergulir. Pada pekan ini, giliran Desa Barurejo, Kecamatan Siliragung yang menjadi tuan rumah. Sebagaimana sebelumnya, pengembangan UMKM terus menjadi prioritas kegiatan.

Dalam rangkaian Bunga Desa tersebut, digelar sejumlah pelatihan bagi para pemuda desa ataupun ibu-ibu rumah tangga untuk meningkatkan skill mereka. Di antaranya adalah pelatihan merias yang ditujukan kepada para pemudi dan membuat kue kering untuk ibu-ibu rumah tangga. Mereka tidak hanya dilatih, tapi juga diberi bantuan alat agar bisa praktik dan merintis usaha.

"Sekarang kita berkunjung ke Citra Batik. Di sini, ada batik cap, juga batik tulis. Desainnya fresh dan kualitasnya cukup baik," kata Ipuk. Melihat kegigihan Abdul Manan tersebut, Ipuk juga memberikan bantuan seperangkat alat potong rambut dan perlengkapan lainnya."Semoga usahanya semakin berkembang dan dapat menjadi penghasilan yang mencukupi kebutuhan keluarga," ujar Ipuk."Terima kasih, Ibu Bupati. Saya senang sekali bisa dapat peralatan ini. Selama ini saya cuman bisa mbatin saja pengen beli alat ini, gak punya uang. Terima kasih, Bu," ujar Abdul Manan dengan wajah sumringah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemenparekraf Dorong Desa WisataTerapkap Konsep Community Tourism BaseKemenparekraf Dorong Desa WisataTerapkap Konsep Community Tourism BaseProgram andalan Kemenparekraf tersebut memasukkan Kampung Tobati sebagai 50 desa wisata terbaik ADWI 2022.
Baca lebih lajut »

Bupati Ipuk Bagi-Bagi Alat Usaha untuk Ribuan WargaBupati Ipuk Bagi-Bagi Alat Usaha untuk Ribuan WargaPemkab Banyuwangi terus melakukan berbagai langkah guna mempercepat pemulihan ekonomi. Melalui Alokasi Dana Desa (ADD) khusus yang bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Banyuwangi, pemerintah setempat membagikan bantuan alat usaha produktif secara gratis untuk ribuan warga dal
Baca lebih lajut »

Forum Mantan Aparatur Desa Deklarasi Dukung Gibran Jadi Gubernur JatengForum Mantan Aparatur Desa Deklarasi Dukung Gibran Jadi Gubernur JatengForum Mantan Aparatur Desa Indonesia (Forumadi) mendeklarasikan dukungan untuk Wali Kota Solo, Gribran Rakabuming Raka, agar maju Pilgub Jateng 2024.
Baca lebih lajut »

Usai Diterjang Banjir, 2 Desa di Kabupaten Bone Bolango Terisolasi dan Kekurangan Air BersihUsai Diterjang Banjir, 2 Desa di Kabupaten Bone Bolango Terisolasi dan Kekurangan Air BersihBanjir yang menerjang Kabupaten Bone Bolango awal bulan ini menyebabkan jaringan air minum rusak. Akibatnya warga kekurangan pasokan air bersih.
Baca lebih lajut »

Tahun Depan, 25 Persen Anggaran BLT Dianggarkan dari Dana DesaTahun Depan, 25 Persen Anggaran BLT Dianggarkan dari Dana DesaKetahanan ekonomi warga desa coba diperkuat merespons prediksi resesi di tahun depan. Di 2023, bantuan langsung tunai (BLT) dana desa (DD) tak lagi diarahkan untuk penanggulangan pandemi Covid-19. BLT DD akan difokuskan untuk pemulihan ekonomi, peningkatan SDM, serta percepatan penghapusan kemiskina
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 12:39:36