Direktur Operasional dan Pelayanan Publik Bulog, Tri Wahyudi Saleh, mengatakan pada pilar ketersediaan, Bulog sedang melakukan penyerapan gabah dan beas dari petani lokal.
DALAM menjaga ketersediaan pangan di tengah pandemi virus korona Perum Bulog menjaga stok di setiap daerah dengan mengamalkan tiga pilar dalam ketahanan pangan yakni pilar ketersediaan, pilar keterjangkauan, dan pilar stabilisasi.
Pada pilar keterjangkauan, Bulog sedang melaksanakan penyebaran stok beras ke seluruh daerah serta bulog juga melaksanakan operasi pasar. "Kemudian dalam upaya memenuhi pangan selama pandemi Bulog menjaga ketersediaan pasokan diminta pemerintah menjaga stok hingga 1-1,5 juta ton itu sedang kami laksanakan," jelasnya.
Sebaran stok beras di seluruh gudang Bulog di Indonesia mencapai 1,4 juta ton dan sudah tersebar di seluruh Indonesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tidak Laik Konsumsi, 1 Ton Beras Dikembalikan ke Bulog PurwakartaBantuan beras untuk warga terdampak PSBB di enam kecamatan tersebut berjumlah 100 ton yang akan dibagikan kepada 10.000 KK
Baca lebih lajut »
Bulog Pastikan Harga Beras dan Gula TerkendaliBulog meminta masyarakat tidak khawatir karena stok aman tercukupi.
Baca lebih lajut »
Turunkan Harga Gula, Bulog Gelar Operasi Pasar hingga LebaranOperasi pasar bertujuan untuk menjaga harga gula di tingkat konsumen sebesar Rp 12.500 per kg
Baca lebih lajut »
Perum Bulog Menggelar Operasi Pasar Khusus GulaPerum Bulog menggelar operasi pasar khusus gula guna menstabilkan harga secara serentak di seluruh Indonesia
Baca lebih lajut »
Sekolah Dibuka Lagi, Siapa yang Bisa Jamin Risiko Pandemi?Pemerintah pusat berencana membuka kembali kegiatan belajar mengajar di sekolah mulai Juli 2020 mendatang. siswabelajardirumah
Baca lebih lajut »
Arab Jamin Udara Segar di Masjidil Haram |Republika OnlineArab Saudi memastikan kualitas udara di Masjidil Haram untuk mencegah virus corona.
Baca lebih lajut »