Tepat 1 Juni besok, masyarakat diimbau mengibarkan bendera merah putih sehari penuh
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Badan Pembinaan Ideologi Pancasila menggelar sejumlah acara untuk memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021. Selain upacara kenegaraan, BPIP juga mengadakan Bulan Pancasila per 1 Juni-18 Agustus 2021.
"Selain itu, kami mengimbau masyarakat untuk mengibarkan bendera merah putih selama satu hari penuh di tiap instansi dan rumah tepat pada 1 Juni nanti," ujar Yudian dalam konferensi pers di Ruang Palapa, Kementerian Luar Negeri Jakarta, Jumat . Karjono menjelaskan, upacara akan digelar secara virtual reality. Dilakukan dua kali dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yaitu pukul 8 dan 10 pagi. Presiden Jokowi ikut hadir secara daring dari Istana. Begitu pula para pimpinan di masing masing institusi."Selain virtual upacara digelar langsung di Gedung Pancasila, diikuti BPIP dan pasukan dari Garnisun," kata Karjono.
Rima Agristina mengingatkan, agar masyarakat yang ikut upacara tetap menerapkan protokol kesehatan. Upacara pukul 10 pagi digelar secara nasional, diikuti seluruh pemerintahan provinsi dan masyarakat yang ada di luar negeri."Semoga dengan upacara ini semangat gotong royong semakin tumbuh dan membangun kerja produktif untuk Indonesia yang tangguh," kata Rima.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bulan Bung Karno 2021, Djarot Saiful Hidayat Buka Kursus PancasilaKalangan nasionalis menggelar doa bersama untuk keselamatan bangsa, kursus Pancasila, dan pentas seni budaya,
Baca lebih lajut »
Doa Lintas Agama dan Kursus Pancasila Peringati Bulan Bung KarnoBulan Juni sebagai penting bagi bangsa Indonesia karena pada 6 Juni 1901 merupakan hari lahir Presiden RI pertama dan 1 Juni Bung Karno dan para pendiri bangsa melahirkan ideologi Pancasila.
Baca lebih lajut »
Setelah 4 Bulan Disita, Kapal Tanker Iran dan Panama DibebaskanPara pejabat, Sabtu (29/5), mengatakan kapal tanker milik Iran dan Panama yang disita pada awal tahun karena dicurigai melakukan transfer minyak mentah secara illegal akhirnya dibebaskan. Juru bicara Badan Keamanan Laut (Bakamla) mengatakan kepada AFP bahwa setelah melalui proses hukum, kapal...
Baca lebih lajut »
Triniti Dinamik Bakal IPO Bulan Juli, Lepas 20 Persen SahamPT Triniti Dinamik akan melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan melepas kepemilikan 20 persen saham senilai Rp 150 miliar.
Baca lebih lajut »
Kesehatan Menurun dalam Beberapa Bulan Terakhir, Aktor Ini MeninggalTidak ada penyebab kematian yang diberikan oleh pihak keluarga, tetapi kesehatan sang aktor telah menurun dalam beberapa bulan terakhir. GavinMacLeod
Baca lebih lajut »