Buku pendidikan agama Islam masuki tahap review.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Penyusunan buku ajar Pendidikan Agama Islam bagi siswa SD/SMP/SMA mendekati final. Buku yang dijadwalkan akan terbit pada akhir 2019 ini memasuki tahap review dan uji publik.
Kamaruddin meminta agar buku PAI yang disusun mempertimbangkan tiga hal yang menjadi distingsi buku Kementerian Agama. Pertama, buku tersebut harus memberikan pemahaman yang benar kepada anak-anak agar dapat membentuk pribadi Muslim yang saleh dan bisa menjalankan agamanya dengan baik. “Pendidikan Agama Islam di sekolah tidak hanya membuat anak-anak itu pintar, tapi harus dapat membentuk kepribadian anak sesuai dengan perkembangan zaman,” lanjutnya.
Dia berharap buku tersebut dapat dikirimkan pada akhir Semptember ini. “Insya Allah, pada akhir September 2019 ini buku PAI akan kami kirim ke Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan agar segera dirilis sehingga dapat digunakan pada tahun pelajaran 2020”, ujar Rochmat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tak Ada Clara Sumarwati di Buku Ekspedisi Everest KopassusNama Clara Sumarwati hilang dari buku berjudul Di Puncak Himalaya Merah Putih Kukibarkan yang diterbitkan Tim Ekspedisi Mount Everest Indonesia 1997.
Baca lebih lajut »
Cerita Fahmi Idris Menulis Buku Gara-gara Aristides KatoppoMantan Menperin Fahmi Idris memiliki kenangan tersendiri dengan jurnalis senior Aristides Katoppo. Sebuah buku menjadi saksi bisu kedekatan mereka.
Baca lebih lajut »
Kisah YouTuber Korea Jay Kim Jadi Mualaf Usai Buat Konten soal IslamSalah satu YouTuber ternama di Korea Selatan, Jay Kim, menggemparkan media sosial.
Baca lebih lajut »
Kerusuhan Papua, Persis Imbau Umat Islam Waspada ProvokasiAda provokasi bertujuan mendorong pada separatisme dan disintegrasi.
Baca lebih lajut »
Desa Islam yang terpisah dengan negaranyaDesa Turtuk adalah bagian dari Pakistan hingga 1971. Saat perang perbatasan, tentara India menduduki desa itu dan tidak pernah mengembalikannya lagi.
Baca lebih lajut »
Ribuan Umat Islam Gelar Zikir Akbar Peringati Setahun Gempa PaluZikir dan doa bersama itu dalam rangka memeringati setahun pascabencana gempa dan tsunami.
Baca lebih lajut »