Bukannya Tidak Mau, Juventus Memang Tidak Bisa Pecat Massimiliano Allegri
Juventus mengawali musim 2022/23 dengan buruk. Sejumlah hasil minor terus didapatkan si Nyonya Tua, terbaru mereka kalah 2-1 dari Benfica di Turin.
Rentetan hasil buruk ini membuat para Juventini murka kepada sang pelatih, Massimiliano Allegri. Sebagian besar Juventini ingin pelatih 55 tahun itu segera dipecat., harapan Juventini itu nampaknya tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Karena Juventus tidak sanggup untuk memecat sang manajer.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut: