Budi Karya Sebut Empat Bupati Jamin Okupansi Penumpang di Bandara Soedirman Purbalingga TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Perhubungan Menhub mengatakan, enam kepala daerah di Jawa Tengah bagian barat dan selatan yakni Purbalingga, Banyumas, Banjarnegara, Wonosobo, Pemalang, dan Kebumen, telah menyatakan komitmennya untuk menjamin tingkat keterisian penumpang pesawat melalui blocking seat atau pembelian kursi.“Saya mengucapkan terima kasih kepada para kepala daerah yang kompak akan mengupayakan block seat.
Menhub menyampaikan, mulai bulan Oktober 2022, semua pihak baik pemda, operator penerbangan, serta operator bandara, sepakat berkomitmen menyelenggarakan tiga flight/penerbangan dalam satu minggu sebagai permulaan.“Ini bukti adanya kekompakan dan kerja sama yang baik antara Kemenhub, pemda, operator bandara, serta maskapai, untuk memastikan adanya penerbangan di bandara ini,” katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Waskita Karya Tingkatkan Modal Trans Jabar Tol Rp 90 MiliarPT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) melakukan penguatan modal usaha. Kali ini, perseroan meningkatkan dana Rp 90,7 miliar ke PT Trans Jabar Tol (TJT).
Baca lebih lajut »
Hutama Karya Diusulkan Dapat PMN Nontunai, Dirut: Kita Kembangkan Bisnis PropertiHutama Karya Diusulkan Dapat PMN Nontunai, Dirut: Kita Kembangkan Bisnis Properti: Barang Milik Negara yang akan menjadi PMN nontunai untuk Hutama Karta berupa tanah dan aset eks BPPN.
Baca lebih lajut »
Raih PMN Rp 28,8 T, Berapa Panjang Tol Trans Sumatera yang Hutama Karya Rampungkan?PT Hutama Karya (Persero) menargetkan dapat menyambung Jalan Tol Trans Sumatra hingga 1.250 kilometer pada 2024.
Baca lebih lajut »
Kerap Juara, Pelajar MAN 2 Kota Malang Jadi Kecanduan Ikut Lomba Karya Tulis Ilmiah |Republika OnlineDengan mengikuti lomba dia mendapat ilmu yang diperoleh dari luar sekolah.
Baca lebih lajut »
Waskita Karya Lepas Tol Semarang-BatangPT Waskita Toll Road menandatangani perjanjian jual beli bersyarat dengan King Bless Limited terkait rencana aksi korporasi PT Jasamarga Semarang Batang. Aksi korporasi itu diharapkan berkontribusi pada keuangan Waskita. Ekonomi AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Kriya Tenun Karya Pengrajin Flores Timur Diminati Berbagai KalanganKEUNIKAN dan eksotisme kerajinan warisan leluhur Flores Timur, Nusa Tenggara Timur menarik minat pengunjung Pameran Nasional Kriyanusa yang berlangsung di Jakarta Convention Center.
Baca lebih lajut »