Jumlah tersebut setara dengan 28 persen dari total nasabah BSI.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Bank Syariah Indonesia Tbk melakukan proses automigrasi lebih dari 395 ribu rekening nasabah eks BRI Syariah pada 21 Juli 2021. Saat ini sebanyak 3,9 juta nasabah eks BRI Syariah telah melakukan migrasi ke sistem Bank Syariah Indonesia.
Direktur Utama BSI Hery Gunardi mengatakan, automigrasi dilakukan terhadap nasabah eks BRI Syariah dengan jumlah DPK senilai Rp 9,7 triliun. Selain itu automigrasi juga dilakukan terhadap 76 ribu rekening pembiayaan dengan nilai Rp 15,6 triliun. Seiring dengan pemberlakukan PPKM tersebut, Bank Syariah Indonesia telah mengubah skema migrasi sehingga nasabah tidak perlu datang ke kantor cabang. Kartu ATM eks BRI Syariah dan eks BNI Syariah masih bisa digunakan. Nasabah eks BRI Syariah dan eks BNIS juga sudah bisa memindahkan mobile banking ke BSI Mobile karena platform terdahulu sudah tidak bisa digunakan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BSI-BSM Umat Siap Salurkan 50 Ribu Daging Kurban |Republika OnlineTotal hewan kurban sebanyak 2.107 setara kambing ini naik 61 persen dari tahun 2020
Baca lebih lajut »
Ingin Magang di BUMN, Universitas BSI Berikan Caranya |Republika OnlineMagang di perusahaan BUMN menjadi keinginan banyak mahasiswa.
Baca lebih lajut »
Sebegini Jumlah Kondom Olimpiade Tokyo 2020, tetapi Ada Syaratnya..Olimpiade Tokyo 2020 akan dimulai pada 23 Juli dan bakal berakhir 8 Agustus 2021. kondom
Baca lebih lajut »
Jumlah wisatawan ke Labuan Bajo hanya 19.136 orangDinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Manggarai Barat, NTT, mencatat jumlah wisatawan yang berkunjung ke Labuan Bajo hanya 19.136 orang selama Januari hingga Juli 2021.
Baca lebih lajut »
DPR Kritik Anjloknya Jumlah Testing Covid-19Wakil Koordinator Satgas Lawan Covid-19 DPR Ahmad Sahroni mempertanyakan penyebab penurunan testing Covid-19 tersebut. Kata dia, seharusnya testing diperbanyak....
Baca lebih lajut »