Breaking News: Kelompok Sabotase Rusia Masuk Ibu Kota Ukraina

Indonesia Berita Berita

Breaking News: Kelompok Sabotase Rusia Masuk Ibu Kota Ukraina
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 74%

President Ukraina Volodymyr Zelensky Zelensky bahkan mengatakan bahwa 'kelompok sabotase' Rusia telah memasuki ibu kota Kyiv.

- Situasi di Ukraina makin tegang. Sejak Kamis , negara itu diserang Rusia pasca Presiden Vladimir Putin mengumumkan"operasi militer" di Ukraina Timur, Donbass.

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky bahkan mengatakan bahwa"kelompok sabotase" Rusia telah memasuki ibu kota Kyiv. Ia mendesak warga kota untuk tetap waspada dan mematuhi jam malam.Ia juga menambahkan bahwa dia dan keluarganya tetap di Ukraina. Meskipun Rusia mengidentifikasi dia sebagai"target nomor satu".

"Menurut informasi kami, musuh menandai saya sebagai target No. 1, keluarga saya, sebagai target No. 2," katanya dikutip"Mereka ingin menghancurkan Ukraina secara politik dengan menghancurkan kepala negara. Kami memiliki informasi bahwa kelompok sabotase musuh telah memasuki Kyiv." Sementara itu, ibu kota Kyiv sudah menjadi gelap dan sangat sunyi sejak Kamis malam. Walikota Kyiv Vitali Klitschko mengumumkan jam malam dari pukul 10 malam hingga 7 pagi waktu setempat, membuat jalan-jalan sepi dan banyak bangunan benar-benar gelap.

Orang-orang di seluruh kota telah mematikan lampu mereka atau menutup tirai mereka. Sistem transportasi umum kota juga telah ditutup pada malam hari, meskipun semua stasiun metro tetap buka dan dapat digunakan sebagai tempat penampungan darurat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BREAKING NEWS: Rusia Invasi Ukraina, PM Jepang: Serangan Rusia Ini MembahayakanBREAKING NEWS: Rusia Invasi Ukraina, PM Jepang: Serangan Rusia Ini MembahayakanPerdana Menteri Jepang Fumio Kishida, mengutuk tindakan militer Rusia di Ukraina . Negaranya akan merespons dengan cepat bersama dengan Amerika Serikat dan sekutu lainnya
Baca lebih lajut »

Rusia-Ukraina Perang, AS Bela Ukraina, China Bela Siapa Nih?Rusia-Ukraina Perang, AS Bela Ukraina, China Bela Siapa Nih?Pemerintah China menyatakan memantau situasi di Ukraina, dan meminta semua pihak menahan diri, setelah Putin menyerukan operasi militer terhadap Ukraina.
Baca lebih lajut »

BREAKING NEWS: Ini Sikap Pemerintah Indonesia Terhadap Konflik Rusia-UkrainaBREAKING NEWS: Ini Sikap Pemerintah Indonesia Terhadap Konflik Rusia-UkrainaGELORA.CO - Pemerintah Indonesia menyampaikan empat sikap terhadap konflik yang terjadi antara Rusia dan Ukraina, kata Juru Bicara Kementer...
Baca lebih lajut »

BREAKING NEWS: Perang Rusia vs Ukraina, Khodorkovsky: Perang Putin di Ukraina Demi Keuntungan PribadiBREAKING NEWS: Perang Rusia vs Ukraina, Khodorkovsky: Perang Putin di Ukraina Demi Keuntungan PribadiMikhail Khodorkovsky, mantan taipan minyak yang berseberangan dengan Kremlin, mengatakan invasi Vladimir Putin di Ukraina merupakan pengkhianatan terhadap kepentingan Rusia
Baca lebih lajut »

Rusia Serbu Ukraina, Timnas Ukraina Banyak ke Luar NegeriRusia Serbu Ukraina, Timnas Ukraina Banyak ke Luar NegeriTimnas Ukraina akan melanjutkan babak playoff Piala Dunia Qatar 2022 di luar negeri.
Baca lebih lajut »

Warga Indonesia di Ukraina Dievakuasi di Tengah Perang Rusia-Ukraina - Berita Utama - koran.tempo.coWarga Indonesia di Ukraina Dievakuasi di Tengah Perang Rusia-Ukraina - Berita Utama - koran.tempo.coKBRI di Ukraina sibuk mengevakuasi ratusan warga Indonesia yang berada di negara itu. Sebagian WNI memilih evakuasi mandiri. KoranTempo
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 01:26:57