Juru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Andre Rosiade mengungkap alasan dipilihnya Bambang Widjojanto...
"Korupsi politik inilah alasan prabowo memilih BW dan teman-teman mereka adalah pejuang-pejuang yang selama ini melawan korupsi di Indonesia dan kita akan melawan korupsi politik," tambahnya.
Andre menjelaskan, korupsi politik adalah serangan fajar. Dirinya pun mencontohkan kasus mantan Anggota DPR Bowo Sidiq Pangarso yang terjerat kasus korupsi, yang uangnya diindikasikan untuk serangan fajar. "Kita tonton nanti persidangan Bowo Sidiq itu akan membuktikan ada serangan fajar luar biasa yang merupakan indikasinya adalah timses pak Jokowi dan juga partai penguasa pendukung pak Jokowi," jelasnya.
Andre pun berharap MK tidak masuk kedalam korupsi politik di dalam persidangan gugatan sengketa Pilpres yang diajukan oleh BPN Prabowo-Sandi."Dan kita berharap MK jangan masuk pusaran korupsi politik dalam sidang ini," tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Ungkap Alasan Ingin Bertemu Prabowo, BPN: Tak Reduksi Proses di MKJokowi menilai pertemuannya dengan Prabowo bisa mendinginkan suasana di level bawah. Pernyataan itu direspons BPN Prabowo Subianto-Sandiaga Uno.
Baca lebih lajut »
MK Terima Gugatan Sengketa Pilpres BPN Prabowo-SandiMahkamah Konstitusi ( MK) menerima pendaftaran gugatan sengketa pemilihan presiden 2019 yang diajukan oleh Tim Kuasa Hukum...
Baca lebih lajut »
BPN: Kami Ajukan Sengketa untuk Wujudkan DemokrasiBPN Prabowo-Sandi mendaftarkan sengketa Pemilu ke MK Jumat malam.
Baca lebih lajut »
Tanpa Prabowo-Sandi, BPN Serahkan Gugatan Pilpres 2019 ke MK
Baca lebih lajut »
8 Pengacara BPN untuk Hadapi 'Pertarungan' di MK Dipilih dan Disetujui Bersama Prabowo-Sandi - Tribunnews.comHashim selaku penanggung jawab mengatakan bahwa delapan nama kuasa hukum tersebut dipilih bukan oleh Prabowo atau Sandiaga
Baca lebih lajut »
BPN Prabowo-Sandi Resmi Ajukan Gugatan Pilpres 2019 ke MKBadan Pemenangan Nasional BPN Prabowo-Sandi Jumat (24/5) malam resmi melayangkan gugatan sengketa pilpres 2019 ke Mahkamah Konstitusi MK. Pihak BPN Prabowo-Sandi mendorong MK untuk bisa memutuskan perkara tersebut secara adil dan tidak menjadi bagian dari rezim yang dianggapnya korup.
Baca lebih lajut »
Tim Hukum BPN Sudah Lengkapi Syarat Gugatan ke MKBPN Prabowo-Sandi akan melayangkan gugatan ke MK pada Jumat siang.
Baca lebih lajut »
BPN: Bambang Widjojanto kredibel pimpin Tim Hukum Prabowo-SandiKoordinator juru bicara BPN Prabowo-Sandi, Dahni Anzar Simanjuntak menilai Bambang Widjojanto (BW) merupakan sosok orang yang kredibel memimpin Tim Hukum ...
Baca lebih lajut »
Akun Twitter Juru Bicara BPN Prabowo-Sandi DibajakJubir BPN Dahnil Anzar Simanjuntak menyebut, akun Twitternya dibajak sejak sore
Baca lebih lajut »
MK Terima Permohonan Gugatan Sengketa Pilpres BPN Prabowo-SandiMuhidin pun menyatakan MK mengizinkan tim kuasa hukum melengkapi bukti yang diperlukan untuk menunjang persidangan.
Baca lebih lajut »
Pesan BPN Prabowo – Sandi untuk Masyarakat yang Akan Ikut Aksi 22 MeiJubir BPN Prabowo – Sandi, Andre Rosiade mengatakan, apa yang akan terjadi pada 22 Mei merupakan dinamika politik biasa.
Baca lebih lajut »