BPH Migas meminta PT Pertamina mencegah penyelewengan BBM subsidi, yaitu Pertalite dan Solar
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi meminta PT Pertamina untuk terus mengembangkan sistem digitalisasi sebagai upaya pencegahan terjadinya penyelewengan penyaluran bahan bakar minyak subsidi, yaitu Pertalite dan Solar.
Menurut Saleh, digitalisasi akan memberikan dampak signifikan jika dikombinasikan dengan implementasi penggunaan aplikasi MyPertamina di SPBU. Hal ini jelas akan langsung mencegah terjadinya penyelewengan penggunaan BBM bersubsidi mulai dari pengolahan hingga titik akhir pendistribusian ke masyarakat.
Direktur Eksekutif Reforminer Institute Komaidi Notonegoro menilai digitalisasi rantai distribusi penyaluran BBM dari kilang hingga SPBU kemudian dilanjutkan ke masyarakat, merupakan keharusan untuk diimplementasikan. Menurutnya digitalisasi rantai pendistribusian BBM dari kilang jadi kunci untuk memastikan bahwa BBM diproduksi dan disalurkan dengan tepat.
Pertamina telah memiliki sistem pemantauan data mulai dari produksi di hulu hingga distribusi BBM ke masyarakat lewat Pertamina Integrated Enterprise Data and Command Center . Melalui sistem PIEDCC bisa terpantau aliran dari fluidanya ataupun gas.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sukses Gelar Forum Kapnas, Kepala SKK Migas Jadi Pembicara Kunci OGA ExhibitionKepala SKK Migas, Dwi Soetjipto, mengatakan energi terbarukan penting di masa depan, namun minyak dan gas masih dibutuhkan.
Baca lebih lajut »
Rusia Jual Minyak Harga Diskon, Jokowi Pertimbangkan Ikuti India-ChinaMoskwa membalas rencana negara-negara Barat atau G7 untuk menetapkan pembatasan harga migas Rusia dengan menawarkan harga minyak diskon ke Asia, Afrika, dan Timur Tengah. Indonesia mempertimbangkan opsi minyak Rusia. Internasional AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Pembelian Pertalite Dibatasi 120 Liter/Hari, jika Lebih Akan Otomatis Tak Bisa MengisiPertamina mencatat nomor kendaraan yang mengisi Pertalite dan Solar, jika sudah lewat kuota pembelian maksimal harian, secara otomatis tak bisa mengisi lagi.
Baca lebih lajut »
Blak-blakan Wamenkeu, Harga Pertalite Seharusnya Udah Naik Sejak Awal 2022Lantas, mengapa pemerintah baru menaikkan harga Pertalite dan Solar pada awal September 2022?
Baca lebih lajut »