BPH Migas Gelar Rakor Terkait Kelanjuran Proyek Pipa Cisem |Republika Online

Indonesia Berita Berita

BPH Migas Gelar Rakor Terkait Kelanjuran Proyek Pipa Cisem |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 63%

Dengan berlanjutnya proyek jalur Gas Cisem pertumbuhan ekonomi akan segera terlihat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejak penetapan PT Rekayasa Industri sebagai pemenang lelang pipa transmisi ruas Cirebon-Semarang tahun 2006 dan ground breaking pada bulan Februari tahun 2020, sudah 14 tahun pembangunan ruas pipa tersebut belum ada kemajuan yang berarti. Dalam rangka mendorong percepatan pembangunan pipa transmisi ruas Cirebon-Semarang, pada Selasa bertempat di PO Hotel Semarang, Kepala BPH Migas M Fanshurullah Asa memimpin rapat koordinasi dengan stakeholder terkait.

Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Eddy Soeparno mengungkapkan sumber gas di indonesia cukup melimpah, oleh karena itu harus bisa dimanfaatkan dengan baik dan Komisi VII DPR RI akan mendesak terus supaya proyek nasional ini segera berjalan, apalagi sudah ada pemenang tendernya, jika ada kendala segera komunikasikan akan dibantu.

Dengan terlaksananya pembangunan pipa transmisi gas bumi ruas CISEM diharapkan dapat mendorong pengembangan kawasan-kawan industri baru di sepanjang jalur pipa CISEM. Dan para pelaku industri diharapkan dapat beralih dari penggunaan Bahan Bakar khususnya HSD dengan memanfaatkan gas bumi dalam pengoperasiannya, sehingga dapat memaksimalkan pemanfaatan Gas Bumi domestik.

1. Mendorong PT Rekind agar segera melakukan pembangunan pipa ruas Cirebon – Semarang paling lambat dimulai pada bulan September 2020 karena sudah groundbreaking pada tanggal 7 Februari 2020 sebagaimana disampaikan oleh Gubernur Jawa Tengah. 4. Proyek transmisi Cirebon – Semarang bersama dengan pipa transmisi ruas WNTS – Pemping dan ruas Dumai – Sei Mangke sudah masuk dalam usulan Kementerian ESDM untuk ditetapkan sebagai Proyek Strategis Nasional .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPH MIgas Dorong Kelanjutan Proyek Pipa Gas Cisem |Republika OnlineBPH MIgas Dorong Kelanjutan Proyek Pipa Gas Cisem |Republika OnlinePGN sudah siap menjadi shipper untuk Ruas Pipa Transmisi Gas Bumi Cisem
Baca lebih lajut »

BPH MIgas Dorong Kelanjutan Proyek Pipa Gas Cisem |Republika OnlineBPH MIgas Dorong Kelanjutan Proyek Pipa Gas Cisem |Republika OnlinePGN sudah siap menjadi shipper untuk Ruas Pipa Transmisi Gas Bumi Cisem
Baca lebih lajut »

Polisi Segera Gelar Perkara Kasus Bansos COVID-19 BulukumbaPolisi Segera Gelar Perkara Kasus Bansos COVID-19 BulukumbaTim penyidik Unit Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Polres Bulukumba, segera melakukan gelar perkara terkait dengan kasus...
Baca lebih lajut »

PT MRT Ganti dan Relokasi Pohon Terdampak Proyek Fase II |Republika OnlinePT MRT Ganti dan Relokasi Pohon Terdampak Proyek Fase II |Republika OnlineSetidaknya ada 815 pohon yang terdampak pembangunan MRT fase II
Baca lebih lajut »

Proyek MRT Fase II Dimulai dengan Pemindahan Pohon Barat Mon |Republika OnlineProyek MRT Fase II Dimulai dengan Pemindahan Pohon Barat Mon |Republika OnlinePT MRT memastikan proyek fase II, pengerjaannya sesuai master plan di Stasiun Monas.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-07 10:50:22