BPBD Lumajang mengimbau warga di lereng Gunung Semeru untuk mewaspadai cuaca ekstrem karena sejak beberapa hari terakhir dilaporkan adanya pohon tumbang.
Petugas membersihkan dan memotong pohon tumbang di lereng Gunung Semeru di Desa Ranupani, Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang, Senin
"Satu pohon kembali dilaporkan tumbang di kawasan lereng Gunung Semeru yang berada di Desa Ranupani, Kecamatan Senduro yang merupakan kawasan hutan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru pada Senin ," kata Petugas Pusdalops BPBD Kabupaten Lumajang Nur Cahyo dalam keterangan tertulis yang diterima di Lumajang, Selasa.
"Kemacetan terjadi hingga 4 kilometer, namun beruntung tidak ada korban jiwa pada saat pohon besar tersebut tumbang melintas di jalan," tuturnya. "Tim BPBD yang mendapati laporan kemudian bergegas menuju tempat kejadian perkara dengan peralatan dan perlengkapan yang dibutuhkan," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
9 Wilayah Jakut Berpotensi Terendam Banjir Rob 3-10 JanuariPeringatan potensi banjir pesisir (rob) 3-10 Januari 2023 diduga terkait dengan adanya fenomena bulan purnama (full moon) pada 6 Januari 2023 dinyatakan berpotensi meningkatkan ketinggian air laut maksimum.
Baca lebih lajut »
BPBD Sebut Banjir di Sumenep Genangi 615 Rumah WargaBPBD Sumenep menyebutkan bahwa banjir yang terjadi di kabupaten tersebut menyebabkan 615 rumah warga tergenang.
Baca lebih lajut »
BPBD: Banjir di Sumenep menggenangi 615 rumah wargaKepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Sumenep, Jawa Timur, Wahyu Kurniawan Pribadi menyatakan, banjir akibat hujan ...
Baca lebih lajut »
Antisipasi Cuaca Ekstrem, BPBD Kabupaten Bogor Dirikan 8 Pos Siaga BencanaBPBD Kabupaten Bogor mendirikan delapan pos siaga bencana sebagai antisipasi awal potensi bencana di tengah cuaca ekstrem.
Baca lebih lajut »
BPBD Laporkan Wilayah di Jateng yang Tergenang Banjir: Tegal, Pekalongan, Kendal hingga Grobogan - Tribunnews.comWilayah yang tergenang banjir meliputi Kabupaten Tegal, Kabupaten Pekalongan, Kota Pekalongan, Kabupaten Kendal, Kota Semarang, Kabupaten Kudus.
Baca lebih lajut »