Direktur Utama Pertamina Patra Niaga, Alfian Nasition yakin lonjakan konsumsi Pertalite sebesar 10 sampai 15 persen belakangan ini hanya bersifat sementara. TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama Pertamina Patra Niaga Alfian Nasition yakin lonjakan konsumsi Pertalite sebesar 10 sampai 15 persen belakangan ini hanya bersifat sementara. 'Kami yakin lonjakan ini hanya temporary saja hanya 10 sampai 15 persen, kemudian kami yakin akan kembali normal,' ujarnya dalam tayangan Energy Corner CNBC yang dikutip di Jakarta, Senin, 4 April 2022.
Agar konsumen Pertamax tak berkepanjangan beralih ke Pertalite, kata dia, Pertamina menggeber sejumlah program khusus, misalnya dengan program-program hadiah maupun promo-promo lainnya.Perusahaan juga terus mengedukasi masyarakat untuk memilih BBM berkualitas tinggi dan ramah lingkungan. 'Kami harapkan pergeseran konsumen Pertamax ke Pertalite ini tidak berlangsung lama dan tidak besar jumlahnya,' tutur Alfian.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pertamina Jamin Stok Pertalite di Bandung & Priangan AmanPT Pertamina (Persero) melalui Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat (JBB) memastikan pasokan Pertalite aman
Baca lebih lajut »
Pertamina Sebut Kenaikan Konsumsi Pertalite Hanya SementaraSetelah harga Pertamax naik, konsumsi Pertalite naik 10-15 persen. Namun Pertamina sebut masyarakat hanya kaget dan lonjakan tak akan lama.
Baca lebih lajut »
Pertamina Jamin Stok Pertalite di DIY AmanPT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah (JBT) memastikan pasokan BBM terutama BBM produk pertalite aman.
Baca lebih lajut »
Pertamina salurkan Pertalite sesuai kebutuhan dan stok amanPihak Pertamina akan lakukan koordinasi penambahan kuota Pertalite kepada pemerintah melalui BPH Migas agar BBM bersubsidi tersebut bisa terus tersedia di SPBU. pertalite
Baca lebih lajut »
Stok Pertalite Cukup, Pertamina Minta Masyarakat tidak Khawatir |Republika OnlinePertamina Patra Niaga telah meningkatkan stok di SPBU.
Baca lebih lajut »
Warga RI Teriak Pertalite Langka di SPBU, Ini Kata PertaminaPertamina menjamin stok Pertalite di SPBU aman, pihaknya menggelontorkan stok Pertalite 15% di atas rata-rata konsumsi
Baca lebih lajut »