Bos Bukalapak Dapat Tanda Kehormatan Satyalancana, Apa Jasanya?

Indonesia Berita Berita

Bos Bukalapak Dapat Tanda Kehormatan Satyalancana, Apa Jasanya?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 15 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 63%

Pendiri Bukalapak mendapat penghargaan Satyalancana dari pemerinta.

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu pendiri dan Presiden PT Bukalapak.com , Muhammad Fajrin Rasyid, menerima tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya dari Pemerintah Indonesia. Tanda kehormatan diserahkan hari ini, Jumat, 27 September 2019.Fajrin dianggap berhasil menciptakan pasar daring Bukalapak dan menjadi perusahaan teknologi unicorn yang secara konsisten berupaya memperluas literasi digital dan membangun usaha mikro kecil menengah di Indonesia demi meningkatkan pendapatan masyarakat.

“Saya menerima tanda kehormatan ini atas nama seluruh tim Bukalapak. Kami merasa bangga bahwa hasil karya kami selama hampir 10 tahun ini dihargai dan diakui dapat mendorong Indonesia unggul dan berdaya,” ujar Fajrin Rasyid dalam keterangan tertulis, Jumat 27 September 2019.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Satyalancana Wira Karya untuk Presiden Bukalapak Muhamad Fajrin RasyidSalah satu pendiri Bukalapak, Muhamad Fajrin Rasyid, menerima tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya dari pemerintah Bukalapak
Baca lebih lajut »

Presiden Bukalapak Dianugerahi Satyalancana Wira KaryaPresiden Bukalapak Dianugerahi Satyalancana Wira KaryaSatyalancana diberikan atas konsistensi Bukalapak memperluas literasi digital.
Baca lebih lajut »

Direktur JNE Raih Satyalancana di Hari Bhakti PostelDirektur JNE Raih Satyalancana di Hari Bhakti PostelSatyalancana memotivasi JNE untuk terus mewujudkan ‘Connecting Happiness’.
Baca lebih lajut »

Duka Cita Jokowi untuk 2 Mahasiswa UHO yang Meninggal Usai DemoDuka Cita Jokowi untuk 2 Mahasiswa UHO yang Meninggal Usai DemoJokowi berharap apa yang diperjuangkan Randi dan Yusuf dapat menjadi kebaikan bagi bangsa ini dan mendapatkan tempat yang paling mulia di sisi-Nya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 16:27:54