PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) memberikan penjelasan terkait rencananya terhadap divestasi saham PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS).
PT Bank Negara Indonesia Tbk. memberikan penjelasan terkait rencananya terhadap divestasi saham PT Bank Syariah Indonesia Tbk. . Sebelumnya, Direktur Utama BNI Royke Tumilaar mengatakan pihaknya bakal melepas saham BRIS sedikit demi sedikit guna menambah modal untuk ekspansi anak usahanya.
"Kan selalu ada imbangannya. Kalau pengen ada yang dilepas, pasti ngimbangin ke anak perusahaan lain modal. Namanya situasi ekonomi lagi kayak kemaren butuh capital yang gede, BNI Life, yang lain. Tapi kita juga belum ada satu putusan yang final mau jual atau nggak," terang Royke "Jika kami butuh modal untuk yang lain kami pasti jual sebagian-sebagian," kata Royke saat ditemui CNBC Indonesia di Jakarta, Jumat .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Analis Kasih Sinyal Saham BNI (BBNI) Menarik, Waktunya Serok?PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) disebut sebagai salah satu bank big-cap yang menarik.
Baca lebih lajut »
Cek Rekomendasi Trading Saham BBNI, BRIS hingga TLKM Hari Ini 8 Juli 2024Berikut tiga saham pilihan dari Bareksa untuk menu perdagangan saham pada Senin, 8 Juli 2024.
Baca lebih lajut »
BNI (BBNI) Bakal Lanjut Divestasi Saham BSI (BRIS), Duitnya Buat IniPT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) memberikan kabar terbaru terkait rencana divestasi PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI.
Baca lebih lajut »
BNI (BBNI)Bakal Lanjut Divestasi Saham BSI (BRIS), Duitnya Buat IniPT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) memberikan kabar terbaru terkait rencana divestasi PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI.
Baca lebih lajut »
Kualitas Kredit Membaik, Segini Proyeksi Laba BNI di 2024PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) menargetkan profitabilitas return on equity (ROE) hingga 20%.
Baca lebih lajut »
Sah! BNI Luncurkan Aplikasi Perbankan Wondr by BNIPT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) resmi meluncurkan aplikasi perbankan terbarunya yakni, wondr by BNI.
Baca lebih lajut »