Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Suharyanto menyebutkan bahwa peningkatan aktivitas vulkanik Gunung Merapi di perbatasan Kabupaten Sleman, ...
Kepala BNPB Suharyanto bersama Kepala BPPTKG Agus Budi Santosa dan Kepala PVMBG Hadi Wijaya memantau perkembangan aktivitas Gunung Merapi melalui monitor di Pos Pengamatan Gunung Merapi Kaliurang, Sleman, Rabu .
"Kami mendengar bahwa beberapa hari ini ada peningkatan aktivitas Gunung Merapi, untuk itu kami datang ke sini untuk memastikan kondisi dan kesiapan dalam penanggulangan bencana," kata Suharyanto di Pos Pengamatan Gunung Merapi Kaliurang, Sleman, Rabu. "Namun, masyarakat yang beraktivitas di lereng Gunung Merapi, terutama yang masuk kawasan rawan bencana tetap harus meningkatkan kewaspadaan dan kesiapsiagaan," katanya.
Sedangkan untuk langkah penanggulangan bencana, pemerintah daerah melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah juga selalu berkoordinasi dengan BNPB.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BNPB: Peningkatan aktivitas Gunung Merapi masih dalam batas amanKepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Suharyanto menyebutkan bahwa peningkatan aktivitas vulkanik Gunung Merapi di perbatasan Kabupaten Sleman, ...
Baca lebih lajut »
Basarnas gelar latihan gabungan gunung hutan di kawasan Taman Nasional Gunung MerapiBasarnas gelar latihan gabungan gunung hutan di kawasan Taman Nasional Gunung Merapi. Petugas SAR gabungan melakukan evakuasi korban saat latihan gabungan gunung hutan di kawasan Taman Nasional Gunung ...
Baca lebih lajut »
PVMBG: Terjadi peningkatan erupsi dan guguran lava di Gunung SemeruKepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Hendra Gunawan mengatakan, terjadi peningkatan erupsi dan guguran lava di Gunung Semeru ...
Baca lebih lajut »
PVMBG: Gunung Semeru Alami Peningkatan Erupsi dan Guguran Lava Sepekan TerakhirTerekamnya kejadian getaran banjir dalam periode itu mengindikasikan adanya kejadian lahar di aliran sungai yang berhulu di Gunung Semeru, terutama yang mengarah ke aliran Besuk Kobokan.
Baca lebih lajut »
Gunung Semeru Mengalami Peningkatan Erupsi dan Guguran Lava, Menurut PVMBGPVMBG menyatakan Gunung Semeru mengalami peningkatan kejadian erupsi dan guguran lava yang sewaktu-waktu berpotensi mengakibatkan terjadinya awan panas.
Baca lebih lajut »
PVMBG: Gunung Semeru alami peningkatan erupsi dan guguran lavaKepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Hendra Gunawan mengatakan Gunung Semeru mengalami peningkatan kejadian erupsi dan guguran lava ...
Baca lebih lajut »