BNPB: Covid-19 Lari Lebih Cepat dari Kecepatan Menangani |Republika Online

Indonesia Berita Berita

BNPB: Covid-19 Lari Lebih Cepat dari Kecepatan Menangani |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 13 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 8%
  • Publisher: 63%

Pengumpulan data seperti jumlah penderita Covid-19 sangat penting.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Pusat Pengendalian Operasi BNPB Bambang Surya Putra mengatakan pengumpulan data sangat penting dilakukan untuk memenuhi kebutuhan di lapangan secara cepat dan tepat. Dengan demikian, penanganan wabah Covid-19 menjadi lebih cepat teratasi. Baca Juga "Karena kita bersaing cepat-cepatan sama Covid-19. Covid-19 ini larinya lebih cepat dari kecepatan kita menangani," katanya dalam konferensi pers di Badan Nasional Penanggulangan Bencana , Jakarta, Rabu .

Pada awal terjadinya bencana Covid-19 di Indonesia, ia mengakui bahwa operasional penanggulangan COVID-19 lebih banyak dilakukan di Pemerintah Daerah . Sementara Pemda dan Gugus Tugas tidak serta merta siap dengan komunikasi data yang cepat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jumlah tes Covid-19 tak konsisten, peneliti: 'Puncak pandemi Covid-19 di Indonesia sulit diprediksi'Jumlah tes Covid-19 tak konsisten, peneliti: 'Puncak pandemi Covid-19 di Indonesia sulit diprediksi'Jumlah tes PCR di Indonesia fluktuatif dan belum mencapai sasaran 10.000 tes per hari. Peneliti mengatakan hal ini akan mempersulit prediksi puncak Covid-19 di Indonesia.
Baca lebih lajut »

BNPB Rekomendasikan Daerah Positif Covid-19 Tinggi Terapkan PSBBBNPB Rekomendasikan Daerah Positif Covid-19 Tinggi Terapkan PSBBBNPB merekomendasikan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) se-Pulau Jawa. Corona
Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 Terbanyak, BNPB Nilai Perlu PSBB se-JawaKasus Covid-19 Terbanyak, BNPB Nilai Perlu PSBB se-JawaBNPB melaporkan kasus positif covid-19 di Pulau Jawa menyumbang sekitar 70% dari kasus positif covid-19 nasional, maka inilai perlu penerapan PSBB se-Jawa
Baca lebih lajut »

Tekan Penyebaran Covid-19, BNPB Usul PSBB Seluruh JawaTekan Penyebaran Covid-19, BNPB Usul PSBB Seluruh JawaJumlah pasien positif Covid-19 di Pulau Jawa sekitar 70% dari total kasus nasional. Bahkan, jumlah kasus kematian di Jawa sekitar 80% dari total nasional.
Baca lebih lajut »

Kasus Positif Akan Naik, BNPB Sebut Puncak Covid-19 Awal JuniKasus Positif Akan Naik, BNPB Sebut Puncak Covid-19 Awal JuniJumlah tes covid-19 di Indonesia akan ditambah, sehingga kemungkinan jumlah pasien akan bertambah, pekan depan.
Baca lebih lajut »

BNPB: Pemerintah Tak Siap Data Wabah Covid-19, Semua Masih KagetBNPB: Pemerintah Tak Siap Data Wabah Covid-19, Semua Masih KagetKepala Pusat Pengendalian Operasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana atau BNPB, Bambang Surya Putra, mengakui Indonesia sebagai negara yang belakangan terinfeksi Covid-19, tak siap data yang cepat dan tepat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 21:25:46