Tema Ramadhan BNI Syariah di 1441 H adalah jalankebaikan Level Up Your Ramadhan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- BNI Syariah senantiasa berkomitmen untuk menjadi Hasanah Banking Partner bagi para nasabah dan masyarakat. Untuk itu, selama bulan suci ini, BNI Syariah menggelar serangkaian kegiatan dengan tema “#JalanKebaikan Level Up Your Ramadhan” untuk meraih Ramadhan Berkualitas. Direktur Utama BNI Syariah, Abdullah Firman Wibowo mengatakan tema pada bulan Ramadhan 1441 H ini adalah #JalanKebaikan Level Up Your Ramadhan.
BNI Syariah memberikan promo potongan harga 10 persen di beberapa e-commerce seperti JD.ID, Blibli.com, Bukalapak, dan Tokopedia untuk minimal transaksi Rp 200 ribu dengan menggunakan Hasanah Debit. Terkait pandemi virus corona atau COVID-19, BNI Syariah mengimbau masyarakat membaca petunjuk keselamatan dan kehati-hatian dalam menerima paket e-commerce. Tidak hanya promo belanja, BNI Syariah bekerjasama dengan Ruang Guru memberikan diskon 50 persen dan Rp 50 ribu paket ruang belajar dengan menggunakan kartu BNI iB Hasanah Card. Periode program ini antara 6 April-30 Juni 2020, info selengkapnya di bit.ly/HCRuangguru.
Selain itu, BNI Syariah juga mempunyai program “Nabung Haji Bisa Ngaji” bekerjasama dengan Askar Kauny. Program ini memberikan benefit bagi nasabah Tabungan BNI Baitullah iB Hasanah baik penabung baru maupun eksisting dan calon jemaah haji yang mendaftarkan porsi hajinya di BNI Syariah berupa gratis belajar ngaji online seumur hidup dengan metode Menghapal Al-Qur’an Semudah Tersenyum. Diharapkan ketika tiba waktu beragkat haji nanti, nasabah BNI Syariah bisa hapal Al-Qur’an.
Terkait peduli corona, BNI Syariah bekerjasama dengan Dompet Dhuafa menginisiasi bantuan kemanusiaan untuk masyarakat yang terdampak Covid-19 dengan membangun fasilitas kesehatan untuk pasien Covid-19 berupa RS Container Covid-19 di RST Dompet Dhuafa, Parung, Bogor. Penggalangan dana untuk RS Container Covid-19 bersama Dompet Dhuafa dihimpun melalui platform Wakaf Hasanah BNI Syariah. Masyarakat yang ingin berpartisipasi dapat berdonasi langsung melalui platform tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Berbagi Saat Ramadan, BNI Sebar 125 Ribu Paket SembakoBNI Berbagi digelar serentak sepanjang bulan puasa di seluruh Indonesia dengan semangat Ramadan untuk Indonesia.
Baca lebih lajut »
Berbagi Saat Ramadan, BNI Sebarkan 125.000 Paket Sembako |Republika OnlineBNI Berbagi digelar serentak sepanjang bulan puasa di seluruh Indonesia
Baca lebih lajut »
MUI Gelar Pesantren Ramadhan |em|Online|/em| |Republika OnlineKomisi Pendidikan dan Kaderisasi MUI Pusat akan menyelengarakan Pesantren Ramadhan.
Baca lebih lajut »
Amphuri Gelar Manasik Haji |em|Online|/em| untuk Calhaj Khusus |Republika OnlineBimbingan manasik ibadah haji merupakan hak setiap jamaah haji.
Baca lebih lajut »
Operasi Ketupat di Majalengka di Gelar Sejak Awal Ramadhan |Republika OnlinePolres Majalengka menggelar operasi ketupat lebih awal selama wabah.
Baca lebih lajut »
Aman Palestin Gelar “Ramadhan Bersama Palestina 2020” |Republika OnlineAman Palestin megirimkan bantuan makanan puasa puasa dan sahur ke Jalur Gaza.
Baca lebih lajut »