Setelah sukses melahirkan beberapa model kolaborasi dan sukses di pasar, BMW dan Toyota kembali secara bersamaan menggarap sebuah SUV big-size, Land Cruiser. BMW
JPNN.COM / Otomotif / Mobil / Selasa, 02 Juli 2019 – 11:07 WIB jpnn.com - Setelah sukses melahirkan beberapa model kolaborasi dan sukses di pasar, BMW dan Toyota kembali secara bersamaan menggarap sebuah SUV big-size, Land Cruiser. Melansir carscoops, disebutkan bahwa kemitraan keduanya melahirkan sebuah SUV yang tangguh di trek off-road tengah heboh di masyarakat otomotif Jepang, dan media-media lokal cukup intens membicarakan rumor tersebut.
Toyota Beri Sinyal Luncurkan Mobil Penumpang Hybrid di GIIAS 2019 Kekuatan Land Cruiser yang saat ini sudah cukup piawai diharapkan akan semakin sempurna dengan hadirnya fitur-fitur dukungan dari BMW. Lini SUV BMW seperti X7 mewakili sentuhan para insinyur Jerman ketika menciptakan mobil tangguh di dua alam, on-road maupun off-road. Pengembangannya sendiri belum diketahui apakah akan mengambil basis dari LX - Lexus atau platform BMW.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mobil Listrik BMW Ikut Dipamerkan di GIIAS 2019BMW Indonesia akan memamerkan banyak model di GIIAS 2019.
Baca lebih lajut »
Perawat Kota Bandung Dikirim Magang ke JepangDua kota yang merupakan sister city Kota Bandung itu adalah Toyota dan Hamamatsu.
Baca lebih lajut »
Toyota Avanza Pimpin Distribusi pada Mei 2019Diolah dari data wholesales Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), periode Mei 2019, distribusi mobil di segmen Low MPV di tanah air Toyota Avanza mampu mengungguli Mitsubishi Xpander. ToyotaAvanza
Baca lebih lajut »
Toyota Ajak Kompetitor Garap Bisnis Transportasi OtonomSubaru, Suzuki, Mazda, dan Isuzu setuju menanamkan modal ke perusahaan hasil kerja sama Toyota dan Softbank bernama Monet.
Baca lebih lajut »
Bank Papua bantu penyelenggaraan festival BMW Rp114 jutaManajemen Bank Papua Kabupaten Biak Numfor, Papua memberikan bantuan sebesar Rp114 juta kepada Bupati Biak Herry Ario Naap untuk mendukung pelaksanaan ...
Baca lebih lajut »
BMW C400 GT Siap Rusak Pasar Skutik Maxi di AsiaBMW Motorrad mencoba peruntungannya di segmen skutik gambot dengan merilis produk baru, BMW C400GT di pasar Asia Tenggara....
Baca lebih lajut »