BMKG imbau warga agar mewaspadai potensi cuaca ekstrem akibat adanya gelombang atmosfer aktif di Nusa Tenggara Timur.
Ilustrasi - Wilayah Kota Kupang, NTT, terendam banjir akibat hujan deras.
"Terdapat gelombang atmosfer aktif di sekitar wilayah NTT dan tekanan rendah yang berpotensi memicu cuaca ekstrem berupa hujan ringan hingga deras," kata Kepala Stasiun Meteorologi El Tari Kupang BMKG Agung Sudiono Abadi di Kupang, Rabu. Potensi hujan terjadi di berbagai wilayah, di antaranya Pulau Timor, Pulau Rote, Pulau Sabu, Pulau Sumba, Pulau Flores, Pulau Adonara, Pulau Solor, Pulau Lembata, Pulau Alor, dan Pulau Pantar.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Waspada, Potensi Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang di Jaksel dan Jaktim Hari IniBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan DKI Jakarta akan diguyur hujan hari ini, Selasa (18.10.2022). Badan Meteorologi Klimatologi dan...
Baca lebih lajut »
Jakarta hujan pada siang hingga malam iniBadan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang menerpa DKI Jakarta pada siang hingga malam ...
Baca lebih lajut »
Waspada, Jabodetabek Berpotensi Diguyur Hujan DerasBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksikan kawasan Jabodetabek bakal diguyur hujan deras pada Rabu (19.10.2022) siang. Adapun prediksi...
Baca lebih lajut »
Selasa, BMKG prediksi sebagian Jakarta diguyur hujanBadan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi bahwa sebagian wilayah di Jakarta akan diguyur hujan dengan berbagai intensitas, pada ...
Baca lebih lajut »