Hujan disertai petir diprediksi akan mengguyur wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur hari ini.
"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat di Jaksel dan Jaktim pada siang hingga menjelang malam hari, serta Kep. Seribu pada malam hingga dini hari," tulis BKMG dalam situs resminya, seperti dilihat detikcom, Kamis .Seluruh wilayah DKI Jakarta diprediksi berawan pada pagi hari. Siang harinya, hujan ringan diprediksi akan mengguyur wilayah Jakarta Selatan, Jakarta Timur, Jakarta Barat, dan Jakarta Pusat.
Pada malam hari, wilayah Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Jakarta Barat, dan Jakarta Utara diperdiksi akan turun hujan ringan. Sementara wilayah Jakarta Timur diprediksi berawan, sedangkan wilayah Kepulauan Seribu turut hujan ringan. Suhu udara diperkirakan 24-34°C. Sementara, kelembapan udara diperkirakan berkisar antara 80-95 persen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BMKG keluarkan peringatan dini hujan disertai petir di JakartaBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini potensi hujan disertai petir dengan durasi singkat yang akan terjadi di ...
Baca lebih lajut »
BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Disertai Petir di JakartaPotensi hujan disertai petir dengan durasi singkat.
Baca lebih lajut »
BMKG: Waspada Potensi Hujan Lebat Hingga Awal MeiKondisi dinamika atmosfer yang tidak stabil di wilayah Indonesia dapat terjadi beberapa hari ke depan dan meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di beberapa wilayah Indonesia.
Baca lebih lajut »
BMKG Prediksi Cuaca Jakarta Hujan Siang Hari IniBMKG juga mengeluarkan peringatan dini cuaca yaitu potensi hujan disertai petir pada siang hingga sore hari.
Baca lebih lajut »
Setelah Panas dan Gerah, BMKG Prediksi Pekan Ini Hujan LebatBMKG perkirakan pekan ini sejumlah wilayah di Indonesia akan diguyur hujan lebat disertai petir setelah pekan kemarin cuaca panas dan gerah.
Baca lebih lajut »