BMKG: Waspada Potensi Hujan Disertai Angin Kencang di Jakarta Hari Ini

Indonesia Berita Berita

BMKG: Waspada Potensi Hujan Disertai Angin Kencang di Jakarta Hari Ini
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca di DKI Jakarta hari ini. BMKG memprediksi hujan disertai angin kencang bakal terjadi di sebagian wilayah Jakarta.

hari ini. BMKG memprediksi hujan disertai angin kencang bakal terjadi di sebagian wilayah Jakarta pada hari ini.

"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jakbar, Jaktim dan Jaksel pada siang hingga sore hari," tulis BMKG melalui laman resminya, Jumat . Pada pagi ini, BMKG memperkirakan seluruh wilayah DKI Jakarta akan cerah Berawan. Kondisi tidak hujan diprediksi terus terjadi hingga siang hari di Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu.Sedangkan untuk wilayah Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur, diperkirakan akan diguyur hujan pada siang hari. Hujan di empat wilayah itu diprediksi akan turun dengan intensitas ringan.

Berlanjut ke malam hari, BMKG memperkirakan seluruh wilayah DKI Jakarta akan berawan. Dan pada dini hari nanti, cuaca cerah berawan juga akan diprediksi terjadi di seluruh Jakarta. Suhu Jakarta hari ini diperkirakan ada pada kisaran 23 hingga 33 derajat celcius. Sedangkan kelembaban udara ada pada kisaran 65 hingga 100 persen.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMKG: Waspada Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Sejumlah Perairan IndonesiaBMKG: Waspada Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Sejumlah Perairan IndonesiaPola angin di wilayah Indonesia bagian utara dominan bergerak dari Utara - Timur Laut dengan kecepatan angin berkisar 5 - 20 knot.
Baca lebih lajut »

BMKG Prediksi Jakarta Selatan dan Jaktim Diguyur Hujan Siang IniBMKG Prediksi Jakarta Selatan dan Jaktim Diguyur Hujan Siang IniBadan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan akan mengguyur sebagian wilayah Ibu Kota pada Rabu siang. TempoMetro
Baca lebih lajut »

BMKG: Jakarta akan Diguyur Hujan Ringan Kamis IniBMKG: Jakarta akan Diguyur Hujan Ringan Kamis IniBADAN Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian wilayah DKI Jakarta kembali diguyur hujan ringan pada Kamis siang.
Baca lebih lajut »

Info Cuaca Jabodetabek Hari Ini, BMKG: Hujan pada Siang dan Malam HariInfo Cuaca Jabodetabek Hari Ini, BMKG: Hujan pada Siang dan Malam HariBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca di wilayah Jabodetabek (Jakarta, Bogorm Depok, Tangerang dan Bekasi) pada hari ini,
Baca lebih lajut »

Ancaman Cuaca Ekstrem Rabu 5 Januari, Ini Kota yang Diperingatkan BMKGAncaman Cuaca Ekstrem Rabu 5 Januari, Ini Kota yang Diperingatkan BMKGSebanyak 28 wilayah, jelas BMKG berpotensi mengalami cuaca ekstrem hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 00:09:31