BMKG: Sabtu, Hujan Guyur Jabodetabek dari Siang hingga Malam

Indonesia Berita Berita

BMKG: Sabtu, Hujan Guyur Jabodetabek dari Siang hingga Malam
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

BMKG menyebutkan, hujan akan mengguyur Jabodetabek dari siang hingga malam hari pada Sabtu 24 Desember 2022.

Jakarta, Beritastau.com - Masyarakat di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diminta mewaspadai hujan ringan hingga sedang yang berpotensi terjadi hari ini, Sabtu . Hujan akan mengguyur Jabodetabek dari siang hingga malam hari.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika juga melaporkan, ada potensi hujan yang bakal disertai kilat atau petir dan angin kencang.Prakiraan Cuaca di Jakarta, BMKG: Waspada Hujan dan Petir di Sejumlah Wilayah Pada pukul 13.00-19.00, hujan ringan berpotensi mengguyur Jakarta Pusat dan Jakarta Barat, hujan sedang di Jakarta Utara, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur. Adapun Kepulauan Seribu masih berawan.

Saat memasuki malam hari, hujan ringan masih mengguyur wilayah Jakarta utara, Jakarta Selatan, Jakarta Barat, dan Kepulauan Seribu. Sementara Jakarta Pusat dan Jakarta Timur berawan. “Waspadai potensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir di sebagian wilayah Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur pada siang dan sore hari, Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu pada dini hari,” tulis peringatan dini BMKG.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bali Dilanda Cuaca Ekstrem Sabtu (24/12), BMKG: Waspada Hujan Sepanjang HariBali Dilanda Cuaca Ekstrem Sabtu (24/12), BMKG: Waspada Hujan Sepanjang HariBali dilanda cuaca ekstrem Sabtu hari ini (24/12), BMKG Wilayah III Denpasar: waspada hujan sepanjang hari disertai angin kencang dan petir
Baca lebih lajut »

Sukoharjo bakal Hujan Siang Ini, Berikut Prakiraan Cuaca LengkapnyaSukoharjo bakal Hujan Siang Ini, Berikut Prakiraan Cuaca LengkapnyaMenurut prakiraan cuaca BMKG, Kabupaten Sukoharjo bakal hujan pada Sabtu (24/12/2022) siang.
Baca lebih lajut »

Ini Wilayah di Jabodetabek yang Berpotensi Diguyur Hujan Sejak PagiIni Wilayah di Jabodetabek yang Berpotensi Diguyur Hujan Sejak PagiBMKG melaporkan sejumlah wilayah di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang Bekasi (Jabodetabek) berpotensi hujan deras pada pada hari ini Sabtu (24/12/2022).
Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca Hari Ini Jumat, Warga Jabodetabek Simak Peringatan BMKGPrakiraan Cuaca Hari Ini Jumat, Warga Jabodetabek Simak Peringatan BMKGBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca untuk wilayah Jabodetabek pada hari ini, Jumat (23/12).
Baca lebih lajut »

Jogja Diperkirakan Diguyur Hujan Deras Sabtu Ini, Simak SelengkapnyaJogja Diperkirakan Diguyur Hujan Deras Sabtu Ini, Simak SelengkapnyaBerikut ini prakiraan cuaca di Kota Jogja pada Sabtu 24 Desember 2022.
Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca Wonogiri Hari Sabtu Ini: Hujan Siang-MalamPrakiraan Cuaca Wonogiri Hari Sabtu Ini: Hujan Siang-MalamPrakiraan cuaca Wonogiri hari ini Sabtu 24 Desember 2022 tersaji dalam artikel ini secara lengkap.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 22:16:08