Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan adanya potensi peningkatan curah hujan di sebagian wilayah Indonesia.
Hasil analisis perkembangan musim hujan hingga Desember 2022 menunjukkan, 96.8 persen wilayah Indonesia sudah memasuki musim hujan dengan periode puncak musim hujan diprediksikan umumnya terjadi pada periode Januari 2022.
"BMKG mengimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap potensi cuaca ekstrem pada periode sepekan ke depan yang berpotensi menimbulkan bencana hidrometeorologi berupa banjir, banjir bandang, tanah longsor, angin kencang, dan puting beliung, terutama untuk masyarakat yang berada dan tinggal di wilayah rawan bencana hidrometeorologi," kata Deputi Bidang Meteorologi Guswanto, Sabtu 8 Januari 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BMKG: Waspadai hujan petir di Jaksel dan JaktimBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini mewaspadai potensi hujan yang dapat disertai petir dan angin kencang dengan ...
Baca lebih lajut »
BMKG: Waspada Peningkatan Curah Hujan Sepekan ke Depan | merdeka.com96,8 Persen wilayah Indonesia sudah memasuki musim hujan dengan periode puncak musim hujan diprediksikan umumnya terjadi pada periode Januari 2022.
Baca lebih lajut »
BMKG Prakirakan DKI Jakarta Diguyur Hujan di Akhir PekanBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan wilayah di Ibu Kota DKI Jakarta akan diguyur hujan ada akhir pekan ini, Minggu (9.1.2022). Badan...
Baca lebih lajut »
Hari Ini BMKG Prediksikan DKI Jakarta Diguyur HujanBMKG mengimbau masyarakat mewaspadai potensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang dengan durasi singkat di wilayah Jakarta Selatan dan Timur. Badan...
Baca lebih lajut »
BMKG Prediksi Jakarta Pada Hari Ini Akan Diguyur Hujan yang Disertai PetirBadan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi wilayah DKI Jakarta akan diguyur hujan disertai dengan petir pada Jumat siang hingga sore hari.
Baca lebih lajut »