Blak-blakan OJK soal Inklusi dan Literasi Keuangan di RI

Indonesia Berita Berita

Blak-blakan OJK soal Inklusi dan Literasi Keuangan di RI
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

OJK menyebut inklusi keuangan di Indonesia sudah mencapai 85 persen. Tapi, literasi keuangan baru mencapai 49 persen.

Berdasarkan survei terkini, Kepala Departemen Literasi, Inklusi Keuangan, dan Komunikasi OJK Aman Santosa menyebut tingkat inklusi keuangan di Indonesia sudah mencapai 85 persen. Hal itu berarti 85 orang dari 100 orang yang disurvei sudah menggunakan produk keuangan.ADVERTISEMENT"Jadi memang di sini ada sebagian masyarakat kita yang belum paham-paham amat mengenai benefit dan risiko menggunakan produk keuangan itu, sudah memakai," kata dia dalam podcast Money Honey CNNIndonesia.

"Jadi kembali lagi ini adalah soal perlunya edukasi, perlunya kebijakan dari masyarakat. Termasuk orang tua untuk mengawasi anak-anaknya untuk berperilaku yang rasional, yang realistis," tegas dia.seperti pinjol hadir untuk menutup kesenjangan terhadap masyarakat yang kurang bankable atau memenuhi persyaratan mengakses produk keuangan yang disediakan oleh bank."Memang ini idealnya adalah harusnya pinjam untuk yang kegiatan produktif.

Ia pun turut mengingatkan agar masyarakat senantiasa memilih pinjol yang legal. Caranya adalah dengan menghubungi contact center OJK 157 untuk menanyakan mana pinjol yang legal mana yang tidak. Lebih lanjut, Aman juga mengungkap OJK akan menyalurkan program untuk melakukan edukasi keuangan kepada masyarakat lewat duta literasi keuangan pada 2024.

"Jadi kita akan ciptakan orang-orang yang kita didik, yang akan kita bekali dengan ilmu mengenai keuangan ini, yang harapannya dia bisa menularkan kepada masyarakat sekitarnya. Ini akan menjadi program unggulan kita di tahun 2024 dan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

CNNIDdaily /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indeks Literasi dan Inklusi Keuangan Indonesia MeningkatIndeks Literasi dan Inklusi Keuangan Indonesia MeningkatData Otoritas Jasa Keuangan atau OJK menyebutkan bahwa perkembangan indeks literasi dan inklusi keuangan masyarakat di Indonesia menunjukkan adanya peningkatan.
Baca lebih lajut »

OJK Ungkap Pentingnya Inklusi KeuanganOJK Ungkap Pentingnya Inklusi KeuanganOtoritas Jasa Keuangan (OJK) menekankan pentingnya inklusi keuangan yang bisa menguntungkan masyarakat.
Baca lebih lajut »

Kajian East Venture: OJK tingkatkan literasi keuangan di lima provinsiKajian East Venture: OJK tingkatkan literasi keuangan di lima provinsiKajian perusahaan investasi global East Venture menyebutkan berbagai program, yang dilakukan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah meningkatkan indeks literasi ...
Baca lebih lajut »

FISIP USNI Gandeng OJK Tingkatkan Literasi Keuangan Gen ZFISIP USNI Gandeng OJK Tingkatkan Literasi Keuangan Gen ZBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Baca lebih lajut »

OJK Literasi Keuangan Warga Sulsel Masih RendahOJK Literasi Keuangan Warga Sulsel Masih RendahOjk Literasi Keuangan Sulsel Masih Rendah
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 19:28:53