Presiden RI ke-3 BJ Habibie menegaskan keadaan yang berkembang saat ini jelas berbeda dengan keadaan yang terjadi pada tahun 1998.
TEMPO.CO, Jakarta - Baca: Jokowi dan BJ Habibie Bertemu di Istana Merdeka Siang Ini'Kalau disamakan dengan keadaan waktu Bapak tahun ‘98, 'its not true'. Banyak laporan Anda tahu sendiri, tidak ada,' kata BJ Habibie setelah pertemuan tertutup dengan Jokowi di Istana Merdeka Jakarta, Jumat, 24 Mei 2019.Menurut dia, apa pun yang terjadi dalam konstelasi politik saat ini sejatinya telah disepakati sendiri oleh masyarakat mekanismenya.
Nah kalau mau anggap saya berhasil, Anda juga harus lebih hebat daripada saya. Itu tolak ukurnya,' ucapnya.Jadi, di dalam hal ini, kata dia, ini pertama kalinya bagi Indonesia memiliki seorang presiden yang dipilih langsung oleh rakyat, di mana yang pertama kali dipilih langsung adalah Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY. Sementara para presiden sebelumnya masih dipilih melalui MPR. Dengan demikian, menurut Habibie, dalam hal ini SBY masih berada pada generasi peralihan seperti dirinya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Habibie Tegaskan Kondisi Sekarang Tak Seperti '98: That's Not TruePresiden ke-3 RI BJ Habibie mengatakan setiap elemen bangsa tak boleh terpecah hanya karena pemilihan presiden. Menurut Habibie, kondisi saat ini berbeda jauh dengan kondisi tahun 1998. Pilpres2019
Baca lebih lajut »
Jokowi terima BJ Habibie di Istana MerdekaPresiden Joko Widodo menerima Presiden ke-3 RI BJ Habibie di Istana Merdeka Jakarta, Jumat, untuk melakukan pertemuan secara internal ...
Baca lebih lajut »
BJ Habibie Sebut Kerusuhan 22 Mei Tak Bisa Disamakan Kasus 98Habibie mendesak kepada semua pihak mengambil risiko perpecahan bangsa dengan mengadu domba dan memecah belah demi menangi pemilu.
Baca lebih lajut »
B.J. Habibie: Ngapain Hilang Waktu Perjuangkan Satu Golongan'Ngapain kita hilang waktu dan duit dan ada resiko tinggi. Hanya memperjuangkan kepentingan mungkin satu orang, satu grup, no way.'
Baca lebih lajut »
Datang ke Istana, BJ Habibie Ucapkan Selamat ke JokowiSambil melirik Jokowi yang berdiri di samping kirinya, BJ Habibie kemudian menyebut jika suami Iriana itu sebagai ujung tombak untuk generasi penerus. Jokowi
Baca lebih lajut »
BJ Habibie Bertemu Jokowi di IstanaPresiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kedatangan Presiden ke-3 BJ Habibie. Pertemuan berlangsung di Istana. Apa yang dibahas? jokowi bjhabibie
Baca lebih lajut »
BJ Habibie ke Jokowi: Beliau Ujung Tombak Generasi PenerusPresiden ke-3 BJ Habibie mengucapkan selamat kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ditetapkan sebagai pemenang Pilpres 2019.
Baca lebih lajut »
Simak, Pesan Kebangsaan BJ Habibie Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2019Presiden ketiga RI BJ Habibie berpesan agar seluruh warga memastikan demokrasi tetap berjalan dan menerima hasil pemilu serentak pada 22 Mei 2019.
Baca lebih lajut »