Persis Solo menjalani laga berat di markas Bhayangkara FC di Stadion Wibawa Mukti Cikarang, Jumat sore (19/8), dalam laga lanjutan Liga 1 2022/2023. rentetan empat kekalahan beruntun Persis sebalum laga ini membuat para pemain Persis hingga tim kepelatihannya tertekan. Bersyukur dalam laga ini Laskar Sambernyawa akhirnya bisa tersenyum lebar usai meraih kemenangan perdananya musim ini. Dimana Ryo Matsumura dkk sukses menang dengan skor akhir tipis 1-0 (0-0).
Persis Solo menjalani laga berat di markas Bhayangkara FC di Stadion Wibawa Mukti Cikarang, Jumat sore , dalam laga lanjutan Liga 1 2022/2023. rentetan empat kekalahan beruntun Persis sebalum laga ini membuat para pemain Persis hingga tim kepelatihannya tertekan.
Menit ke-32′ Bhayangkara mendapat peluang sangat manis yang harusnya jadi sebuah gol. Sayang sepakan Youssef Ezzejjari Lhasnaoui masih tipis diatas gawang Persis, padahal dia ada di posisi yang cukup nyaman untuk melakukan tendangan keras ke mulut gawang. Gol yang dinanti-nantikan kubu Persis Solo akhirnya tiba juga di menit ke-53’. Berawal dari tendangan bebas Abduh Lestaluhu, yang disambut sundulan Fabiano Beltrame. Bola mengerah tepat ke kepala Rodrigues yang sudah ada depan mulut gawang. Pemain asal Spanyol tersebut sukses menggetarkan gawang Bhayangkara FC. Rodrigues akhirnya bisa mencetak gol perdananya buat Laskar Sambernyawa setelah resmi bergabung dengan Persis, sejak 5 Agustus lalu.
Di akhir laga bek-bek Persis Solo berjuang ekstra keras untuk membuang jauh-jauh bola dari area bahaya mereka. Seperti dua kali bintang Bhayangkara Andik Vermansyah melakukan crossing, dan disambut sundulan Jaimerson dan Fabiano Beltrame secara bergantian untuk membuang bola tersebut dari lini pertahanan Persis. Kiper M Riyandi juga masih cekatan. Tiga kali dia menangkap dan menepis bola yang mengarah padanya.
Persis sejatinya sukses mencetak gol di menit ketiga. Tepatnya saat tendangan bebas Messidoro, disambut Fabiano Beltrame yang menyambutnya dengan sundulan, dan bola sukses menggetarkan gawang Bhayangkara. Sayang hakim garis mengangkat bendera tanda offside, dan Persis masih gagal membuat gol cepat di laga ini.
Di awal babak kedua, Bhayangkara menekan. Dua tendangan pemainnya, yakni I Putu Gede dan Youssef Ezzejjari Lhasnaoui, bersyukurnya masih belum jadi sebuah gol karena masih bisa dihalau.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Link Live Streaming Liga 1: Bhayangkara FC Vs Persis SoloBhayangkara FC vs Persis Solo hadir dalam lanjutan Liga1. Simak informasi mengenai statistik dan link live streaming-nya di akhir artikel ini.
Baca lebih lajut »
Daftar 23 Pemain Persis Solo yang Diusung untuk Hadapi Bhayangkara FCPersis Solo masih belum diperkuat 4 pilar mereka yaitu Irfan Bachim, Irfan Jauhari, dan Alfath Fathier, karena cedera. Satu pemain lain, M. Shulton Fajar juga masih dalam pemulihan.
Baca lebih lajut »
Prediksi Bhayangkara Vs Persis Solo, Susunan Pemain, dan Live StreamingBhayangkara FC jelas bukan lawan sembarangan bagi Persis Solo. Tim ini menjadi salah satu tim mapan di Liga 1 dalam beberapa kompetisi terakhir.
Baca lebih lajut »
Bhayangkara FC vs Persis Solo: Jacksen Tetap Betahan atau DitendangBEKASI – Kemenangan harus diraih Persis Solo, ketika dijamu Bhayangkara FC di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, sore ini (live streaming Vidio.com pukul 15.30). Itu jika Jacksen F. Tiago (JFT) ingin mempertahankan statusnya sebagai pelatih tim berjuluk Laskar Sambernyawa. Karena jika hasilnya seri, atau bahkan menelan kekalahan beruntun untuk kelima kalinya, dipastikan JFT harus out dari Kota Bengawan.
Baca lebih lajut »
Prediksi Pertandingan Liga 1: Bhayangkara FC vs Persis SoloPrediksi pertandingan Bhayangkara FC vs Persis Solo dalam lanjutan pekan kelima Liga 1 di Stadion Wibawa Mukti, Jumat 19 Agustus 2022. (15:30 WIB).
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Bhayangkara FC Vs Persis Solo: Laga Penentu Nasib JacksenBeritaJateng Link Live Streaming Bhayangkara FC Vs Persis Solo: Laga Penentu Nasib Jacksen BhayangkaraFC persisofficial linklivestreaming bhayangkarafcvspersis liga12022
Baca lebih lajut »