Bioskop Terapung di Inggris Beroperasi September 2020, Harga Tiketnya Mulai Rp 318 Ribu via TribunTravel
Bahkan bioskop luar ruangan ini tampaknya akan dipermanenkan di London pada September besok. Ya setidaknya sampai suhu udara tak memungkinkan lagi kegiatan luar ruang.Menurut Insider, bioskop ini dibuat terapung di Regent's Canal di wilayah Paddington.
Sementara Openaire menempatkan penonton di kedua sisi tepian kanal. Mereka memberi dua pilihan tempat duduk kepada penonton, yakni duduk di sampan atau di kursi di tepi kanal. Setiap headphone itu tentu saja sudah dibersihkan menggunakan cairan disinfektan, dan masing-masing dikemas dalam plastik tertutup.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Film thriller '#Alive' tayang di Netflix 8 SeptemberSetelah sempat tayang di bioskop Korea, film thriller berjudul "Alive" akan tayang di Netflix mulai 8 September 2020.\r\n\r\nBerlatar belakang dunia ...
Baca lebih lajut »
Seberapa Aman Nonton di Bioskop Saat Pandemi? Ini Kata AhliBeberapa tempat rekreasi mulai kembali beroperasi di tengah pandemi virus Corona. Mungkin ada yang bertanya apakah saat ini sudah aman nonton di bioskop? via detikHealth
Baca lebih lajut »
Malaysia Izinkan Warga Asing Salat di Masjid Mulai SeptemberPemerintah Malaysia mengizinkan warga negara asing melakukan salat berjamaah di masjid mulai 1 September 2020.
Baca lebih lajut »
Kabar Baik, Tahap Pertama BLT Rp 600 Ribu untuk Karyawan Swasta Sudah Mulai Disalurkan Hari IniMenkeu Sri Mulyani sebut pencairan bantuan langsung tunai (BLT) Rp 600 ribu untuk karyawan sudah dapat dicairkan mulai Senin (24/8/2020).
Baca lebih lajut »
BLT Rp 600 Ribu Ditunda Akhir Agustus, Ini Cara Cek Nama yang Terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan - Tribunnews.comPencairan BLT Rp 600 ribu ditunda akhir Agustus 2020. Berikut cara cek nama yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan.
Baca lebih lajut »