Turnamen selama tiga hari berhadiah US$50 ribu di Old American Golf Club itu akan dimulai pada Selasa (2/6).
PERAIH dua gelar turnamen major Stacy Lewis dan mantan juara US Women's Open Brittany Lang akan ambil bagian dalam turnamen Texas Women's Open di Dallas, pekan depan.
Kedua pegolf Amerika Serikat itu akan bergabung dengan sejumlah pemain US LPGA lainnya antara lain Cheyenne Knight, pegolf Prancis Celine Boutier, pegolf Meksiko Maria Fassi, dan Gerina Piller untuk kejuaraan yang akan digelar antara 2 dan 4 Juni itu. Texas Women's Open pertama kali digelar pada 1933 dan pernah menjadi bagian dari tur LPGA pada 1950-an sebelum menjadi bagian dari PGA of America.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Turnamen Golf John Deere Classic DibatalkanPembatasan akibat covid-19 di Negara Bagian Illinois yang melarang pertemuan yang melibatkan lebih dari 50 orang diperkirakan akan masih berlaku saat turnamen itu digelar, Juli mendatang.
Baca lebih lajut »
Jadwal Bulu Tangkis Bergulir Lagi Agustus, Ada 22 Turnamen BesarJadwal bulu tangkis dunia kemungkinan akan kembali digelar pada pertengahan Agustus 2020. Hal itu tercermin dari daftar turnamen terbaru yang dirilis Federasi Bulu Tangkis Dunia.
Baca lebih lajut »
Messi: Bermain di Stadion Kosong Bakal MenyeramkanBintang Barcelona Lionel Messi menyebut bermain di stadion kosong di masa pandemi virus corona akan terasa aneh dan menyeramkan.
Baca lebih lajut »
Profil Preksha Mehta, Bintang India yang Meninggal Dunia di Usia 25 TahunProfil Preksha Mehta yang meninggal dunia karena bunuh diri
Baca lebih lajut »
Terbesar di Dunia, Pesawat Amfibi AG600 akan Unjuk Gigi di LautPesawat amfibi AG600 disebut intelijen Amerika Serikat sebagai aset dari militer Cina.
Baca lebih lajut »
Bank Royal Berubah Nama jadi Bank Digital BCAPT Bank Royal menjadi Bank Digital BCA dan soft opening akan dilakukan pada kuartal II 2020.
Baca lebih lajut »