Bima Arya mengungkapkan materi pembekalan calon wamen kabinet Prabowo di Hambalang, Bogor, Jawa Barat pada Kamis.
- Para calon wakil menteri dalam kabinet Prabowo Subianto mengikuti pembekalan di Hambalang , Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis .
Mantan Wali Kota Bogor Bima Arya, salah satu yang mengikuti kegiatan tersebut, mengungkapkan materi pembekalan.Ia menuturkan, pembekalan juga menekankan prioritas yang akan dijalankan pemerintahan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka. Dia menambahkan, para peserta pembekalan juga mendapatkan materi mengenai pemberantasan korupsi dari perspektif internasional, masa depan kecerdasan buatan ," ujarnya.
Dengan demikian, kata dia, para calon wamen berada dalam satu frekuensi dan memiliki perspektif yang sama dengan memahami pemikiran-pemikiran Prabowo.Selain itu, ia mengatakan para peserta pembekalan juga mendapat materi tentang cara menghadapi awak media. Politikus Partai Amanat Nasional itu menjelaskan, pejabat harus ramah kepada media, serta menyampaikan informasi secara jelas, terukur, dan menggunakan data.
"Jadi lengkap tadi, betul-betul paket lengkap, bicara ekonomi, bicara teknologi, bicara media. Jadi pembekalan yang luar biasa," jelasnya.
Calon Wamen Prabowo Subianto Pembekalan Calon Wamen Materi Pembekalan Calon Wamen Hambalang
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bima Arya Hari Ini Penuhi Pemanggilan Prabowo di Kertanegara, Jadi Wakil Menteri?Berita Bima Arya Hari Ini Penuhi Pemanggilan Prabowo di Kertanegara, Jadi Wakil Menteri? terbaru hari ini 2024-10-15 14:47:35 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Anis Matta, Viva Yoga, Bima Arya, hingga Budiman Sudjatmiko Sambangi Rumah Prabowo di KertanegaraSejumlah tokoh mulai berdatangan ke kediaman Kertanegara, Jakarta Selatan, untuk menemui Presiden Terpilih Prabowo Subianto terkait penyusunan kabinet pemerintahan
Baca lebih lajut »
Eks Walkot Bogor Bima Arya dapat Penugasan Khusus Prabowo soal Pemilu dan Pilkada di Pemerintahan BaruBima mengungkap ada pesan khusus yang dititipkan Prabowo kepasa dirinya, yakni untuk fokus kepada efisiensi sistem Pemilu pelaksanaan dan Pilkada.
Baca lebih lajut »
Usai Bertemu Prabowo, Bima Arya Kirim Kode Jadi WamendagriIni dia kode Bima Arya yang sepertinya akan menjadi Wamendagri.
Baca lebih lajut »
Bima Arya dapat tugas dari Prabowo soal politik dan pemerintahanMantan Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto usai menyambangi Rumah Presiden Terpilih Prabowo Subianto, Jalan Kartanegara, Jakarta Selatan, Selasa, menyampaikan ...
Baca lebih lajut »
Profil Bima Arya Sugiarto, Mantan Wali Kota Bogor yang Disebut Jadi Menteri PrabowoBima Arya disebut bakal menjadi salah satu wakil menteri di kabinet Prabowo. Ia mengaku diminta mengkaji sistem pemilu di Indonesia.
Baca lebih lajut »