Bikin Terharu, Dua Lansia Datang Bawa Uang untuk Ganjar, Menawarkan Diri jadi Sukarelawan

Indonesia Berita Berita

Bikin Terharu, Dua Lansia Datang Bawa Uang untuk Ganjar, Menawarkan Diri jadi Sukarelawan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 59%

Pasangan lansia membawa uang dan bantuan ke rumah Gubernur Jateng Ganjar Pranowo dan menawarkan diri jadi sukarelawan penanganan covid-19 Lansia

jpnn.com, SEMARANG - Perbuatan baik dilakukan tak mengenal usia. Itu juga yang dilakukan mbah Sumiati Sastro Kaelan dan Setyabudi Sutanto . Dua lansia ini tampak terseok saat menaiki tangga teras rumah dinas Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo di Puri Gedeh, Semarang, hari ini. Membawa kardus besar di tangan, mbah Sumiati tampak cukup kesulitan menapaki anak tangga itu.

Baca Juga: Semangat duo simbah ini patut diacungi jempol. Bukan karena tetap energik di usia senja, tetapi juga kepedulian sosialnya yang masih membara. Pasangan suami istri berusia lanjut asal Jl Sidorejo Dr Cipto Kota Semarang itu sengaja mendatangi rumah dinas Ganjar Pranowo untuk menyampaikan bantuan. Mereka membawa masker kain sebanyak 100 buah dan uang tunai Rp500.000.Baca Juga: "Niki kulo mbeto masker . Niki duit sekedik monggo ditompo ," kata Sumiati saat bertemu Ganjar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ganjar Ungkap Alasan Belum Gunakan APBD Jawa Tengah untuk CoronaGanjar Ungkap Alasan Belum Gunakan APBD Jawa Tengah untuk CoronaGanjar menyampaikan, untuk data penerima bantuan sosial saja nyatanya masih berbasis rincian tahun 2015.
Baca lebih lajut »

Ganjar: Laknat Dunia Akhirat untuk Koruptor Saat Pandemi Covid-19Ganjar: Laknat Dunia Akhirat untuk Koruptor Saat Pandemi Covid-19Ganjar menyebut, tenggang rasa sangat dibutuhkan dalam situasi pandemi ini.
Baca lebih lajut »

Ganjar Segera Kirim Bantuan untuk Warga Jateng di JakartaGanjar Segera Kirim Bantuan untuk Warga Jateng di JakartaGubernur Jateng Ganjar Pranowo segera mengirim bantuan untuk perantauan di Jakarta karena bantuan dari Pemprov DKI Jakarta...
Baca lebih lajut »

Gubernur Ganjar Kirim Bantuan untuk Warga Jateng di JakartaGubernur Ganjar Kirim Bantuan untuk Warga Jateng di JakartaPemerintah Provinsi Jawa tengah akan mengirimkan bantuan kepada puluhan ribu warga Jateng yang berada di DKI Jakarta dan sekitarnya.
Baca lebih lajut »

Bantu Warga di Perantauan, Ganjar Siap Tidak Terima GajiBantu Warga di Perantauan, Ganjar Siap Tidak Terima GajiGubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, siap tidak menerima gaji dan tunjangan demi membantu warga di perantauan yang tidak bisa mudik.
Baca lebih lajut »

Bantuan DKI tak Kunjung Tiba, Ganjar Proaktif Bantu PerantauBantuan DKI tak Kunjung Tiba, Ganjar Proaktif Bantu PerantauLangkah itu ia ambil lantaran bantuan yang pernah dijanjikan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bagi para perantau tidak kunjung datang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 07:44:14