Biden Tunjuk Putri JF Kennedy sebagai Dubes Australia

Indonesia Berita Berita

Biden Tunjuk Putri JF Kennedy sebagai Dubes Australia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Biden Tunjuk Putri JF Kennedy sebagai Dubes Australia TempoDunia

TEMPO.CO, Jakarta - Senat AS menyetujui Caroline Kennedy, mantan duta besar untuk Jepang dan putri mendiang Presiden John F. Kennedy, sebagai duta besar AS untuk Australia, sekutu penting bagi Amerika Serikat terutama menghadapi kebangkitan Cina.Caroline Kennedy, 64 tahun, adalah seorang penulis dan pengacara. Ayahnya adalah presiden Amerika Serikat ke-35, yang menjabat dari tahun 1961 hingga pembunuhannya pada November 1963.

Dia menuju ke Canberra saat hubungan Australia dengan Washington menguat sebagai tanggapan atas kekuatan Cina yang tumbuh dan perilaku yang semakin tegas di Asia dan sekitarnya.Seperti Jepang, Australia adalah anggota dari apa yang disebut kelompokan Quad, bersama dengan Amerika Serikat dan India, yang telah memperluas kerja sama dalam menghadapi kebangkitan Cina.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Eki Febri Harap Ada Solusi untuk Tolak Peluru Putri di SEA Games 2021Eki Febri Harap Ada Solusi untuk Tolak Peluru Putri di SEA Games 2021Atlet atletik Eki Febri Ekawati kaget mendengar kabar tolak peluru putri terancam tidak dipertandingkan di SEA Games 2021. Ia pun berharap ada solusi terbaik.
Baca lebih lajut »

Sejarah Hidung Belang: Kisah Tragis Percintaan Putri Pejabat Kompeni | merdeka.comSejarah Hidung Belang: Kisah Tragis Percintaan Putri Pejabat Kompeni | merdeka.comMarah dengan perilaku nekat putri angkatnya yang menyambut cinta seorang perwira muda VOC, Gubernur Jenderal Jan Pieterzoon Coen memberlakukan hukuman mati yang brutal. Sebelum dieksekusi, hidung sang pemuda dicoret dalam bentuk belang-belang.
Baca lebih lajut »

Menanti Kejutan Tim Putri Bulu Tangkis Indonesia di Piala Uber 2022Menanti Kejutan Tim Putri Bulu Tangkis Indonesia di Piala Uber 2022Tim bulu tangkis Indonesia menurunkan tim junior pada gelaran Piala Uber 2022 di Bangkok pada 8-15 Mei 2022. Tak ada nama pemain senior.
Baca lebih lajut »

Bilqis Putri Ayu Ting Ting Berhasil Puasa Sebulan Penuh, Dapat Kado Photocard BTSBilqis Putri Ayu Ting Ting Berhasil Puasa Sebulan Penuh, Dapat Kado Photocard BTSKeluarga Ayu Ting Ting merayakan Idul Fitri dengan penuh sukacita. Terlebih, putri semata wayangnya, Bilqis Khumairah Razak, berhasil menuntaskan ibadah puasa Ramadan sebulan penuh.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 07:09:10