BI menyebutkan tidak bisa menghindari praktik jual beli online Uang Peringatan Kemerdekaan pecahan Rp75.000.
Uang Peringatan Kemerdekaan 75 Tahun Republik Indonesia senilai Rp75.000 yang diedarkan bertepatan HUT RI ke-75
Jakarta - Bank Indonesia menyebutkan tidak bisa menghindari praktik jual beli dalam jaringan Uang Peringatan Kemerdekaan pecahan Rp75.000 yang marak terjadi setelah uang baru itu diluncurkan bertepatan dengan HUT ke-75 RI.,” kata Kepala Departemen Pengelolaan Uang BI Marlison Hakim di Jakarta, Senin.
“Masyarakat memiliki kesempatan cepat dan luas memiliki UPK ini. Ketika UPK diterima masyarakat seluas-luasnya tentu masyarakat akan lebih mudah mendapatkan uang ini,” katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BI buka layanan tukar uang kertas Rp75.000 secara kolektifBank Indonesia (BI) membuka layanan penukaran Uang Peringatan Kemerdekaan (UPK) pecahan Rp75.000 secara kolektif karena mengakomodasi tingginya animo ...
Baca lebih lajut »
BI Layani Penukaran Kolektif Uang Baru Rp75 Ribu Mulai BesokBank Indonesia mengizinkan penukaran kolektif uang baru Rp75 ribu untuk mempercepat distribusinya ke masyarakat.
Baca lebih lajut »
Bank Indonesia Gandeng Kemendikbud, Mahasiswa Bisa Bekerja di BIBank Indonesia mendukung kebijakan Merdeka Belajar yang dicanangkan Kemendikbud dengan menjadi pionir realisasi program Kampus Merdeka Kemendikbud
Baca lebih lajut »
KAI Banderol Tiket KA Jakarta-Bandung dan Cirebon Rp75 RibuKAI memberikan potongan harga tiket KA Argo Cheribon dan Argo Parahyangan untuk keberangkatan mulai tanggal 24 Agustus 2020.
Baca lebih lajut »
Rupiah Sepanjang Agustus Loyo 1,65% Disebut Bos BI Masih UndervalueBank Indonesia (BI) mencatat nilai tukar rupiah masih undervalue. Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Wajriyo mengatakan,...
Baca lebih lajut »