Bhinneka Life juga menunjukkan komitmennya dalam menyelesaikan kewajiban klaim asuransi tepat waktu.
PT Bhinneka Life Indonesia terus berkomitmen menjaga integritas perusahaan, khususnya dalam pembayaran klaim asuransi .Pada kuartal 1/2024, Bhinneka Life telah menunaikan kewajiban pembayaran klaim nasabah senilai Rp. 151,9 miliar.
“Kami berkomitmen untuk senantiasa tepat waktu dalam membayarkan kewajiban klaim nasabah. Bagi Bhinneka Life, kepercayaan nasabah adalah yang utama,” tegas Director of Information Technology & Compliance Bhinneka Life, Joni Yang, Kamis . Bhinneka Life akan terus berinovasi dan meningkatkan layanan asuransi agar dapat memberikan manfaat yang optimal bagi seluruh nasabah.Oleh karena itu, Bhinneka Life terus berinovasi dengan meluncurkan berbagai fitur baru di website resminya, seperti Fitur Konsultasi Asuransi Online, Fitur Chat Box dengan Virtual Assistant “BELINDA”, Fitur Hubungi e-mail dan Panggilan Telepon Melalui Device , Fitur Lokasi Kantor Layanan Terdekat, dan Fitur Kolom Ruang Pencarian.
Hal ini sejalan dengan komitmen Bhinneka Life untuk meningkatkan layanan dan memastikan aksesibilitas yang lebih luas bagi seluruh nasabah.Dengan berbagai inovasi digital tersebut, Bhinneka Life dianugerahi penghargaan TOP Digital Corporate Brand pada ajang TOP Digital Corporate Brand Award 2024 yang diselenggarakan oleh Infoekonomi.ID pada 30 Mei 2024.
Asuransi Klaim Nasabah Klaim Asuransi
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wujud Komitmen Lindungi Nasabah, MSIG Life Bayarkan Klaim Rp 164 M Selama Kuartal Pertama 2024MSIG Life telah membayarkan klaim sebesar Rp 164 M selama kuartal pertama
Baca lebih lajut »
Kuartal Pertama, MSIG Life Bayarkan Klaim Rp 164 MiliarSelama kuartal pertama 2024, PT MSIG Life membayarkan klaim meninggal dunia dan kesehatan sebesar Rp 164 miliar
Baca lebih lajut »
MSIG Life Bayarkan Klaim Rp164 M, Kebanyakan Penyakit ISPA & DBDPT MSIG Life Insurance Indonesia Tbk (LIFE) mengumumkan telah membayar klaim meninggal dunia dan kesehatan sebesar Rp164 miliar selama kuartal pertama di 2024.
Baca lebih lajut »
LPS Sigap Bayarkan Klaim Simpanan Nasabah BPR Jepara ArthaLPS hadir untuk memberikan perlindungan dengan program penjaminan simpanan perbankan.
Baca lebih lajut »
Panin Dai-ichi Life Bayar Klaim Rp1,3 Miliar kepada Ahli WarisPembayaran klaim adalah bukti nyata pelayanan perseroan sebagai penyedia layanan asuransi
Baca lebih lajut »
Asuransi BRI LIfe Kantongi Laba Bersih Rp 149,3 Miliar dan Bayar Klaim Sebesar IniTotal premi BRI Life sejatinya mengalami kontraksi sebesar 15,6% dari Rp 2,1 triliun pada Q1-2023, menjadi Rp1,7 triliun di kuartal 1 tahun ini.
Baca lebih lajut »